Jowonews

Logo Jowonews Brown

Indonesia Indicator: Peristiwa Penusukan Wiranto Jadi Sorotan Warga Twitter

JAKARTA, Jowonews.com – Peristiwa penusukan terhadap Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Wiranto di Pandeglang, Banten, pada Kamis (10/10) menjadi sorotan warganet di media sosial Twitter. “Secara garis besar, percakapan lebih menyorot pada peristiwa yang mengejutkan tersebut. Meskipun, ada pula yang sempat nyinyir,” kata Direktur Komunikasi Indonesia Indicator (I2) Rustika Herlambang, di … Baca Selengkapnya

Jokowi Didesak Turun Tangan Evaluasi Kinerja Polisi Tangani Aksi Unjuk Rasa

JAKARTA, Jowonews.com – Koalisi masyarakat sipil mendesak Presiden Joko Widodo untuk turun tangan mengevaluasi kinerja kepolisian dalam menangani aksi unjuk rasa, khususnya yang terjadi di sekitar Jakarta. “Kami mendesak Pak Presiden juga memberikan tekanan kepada Pak Kapolri untuk mengevaluasi penanganan aksi unjuk rasa di Jabodetabek,” ujar perwakilan koalisi masyarakat sipil yang juga Ketua YLBHI Bidang Advokasi … Baca Selengkapnya

Ahli Gizi : Cegah Stunting dengan Penuhi Gizi 1000 Hari Pertama Anak

JAKARTA, Jowonews.com – Ahli gizi sekaligus alumni of Young Children Feeding in Emergency (IYCF-E) UNICEF Nurlienda Hasanah mengajak masyarakat untuk bersama-sama mencegah stunting pada anak dengan memenuhi gizi anak pada seribu hari pertama mereka. “Sebelum seribu hari pertama, pas hamil, para ibu makannya harus baik,” katanya usai mengisi talkshow sekaligus Shop.141 relaunch event 1.1 di … Baca Selengkapnya

Pengamat : Simbol Oposisi, Gerindra Gabung ke Pemerintah Jadi Lelucon

JAKARTA, Jowonews.com – Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia Adi Prayitno mengatakan Partai Gerindra selama ini telah menjadi simbol partai oposisi, yang telah menjalankan fungsi kontrol terhadap jalannya pemerintahan. Dia menyesalkan apabila nantinya Gerindra memutuskan gabung ke pemerintah sehingga dikhawatirkan mekanisme kontrol dalam sistem demokrasi kurang berjalan. “Ini akan jadi kabar buruk bagi oposisi, karena hanya … Baca Selengkapnya