Jowonews

Logo Jowonews Brown

Kemenkes Sebut Data 143 Spesimen Negatif Corona Akumulasi dari Januari

JAKARTA, Jowonews.com – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengatakan 143 spesimen yang diperiksa oleh Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan (Balitbangkes) dan menunjukkan hasil negatif virus COVID-19 adalah data akumulasi dari Januari. “Itu data akumulasi dari Januari,” kata Sekretaris Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan Achmad Yurianto melalui sambungan telepon kepada ANTARA di Jakarta, Sabtu. Pernyataan … Baca Selengkapnya

Mulai 1 Maret, Pemerintah Beri Diskon 50 Persen Harga Tiket Pesawat ke 10 Destinasi Wisata

TANGERANG, Jowonews.com – Pemerintah memberikan potongan harga tiket pesawat terbang menuju 10 destinasi dalam negeri mulai besok Minggu (1/3/2020) sampai 31 Mei 2020. Diskon diberikan untuk penerbangan ke 10 destinasi wisata yakni Batam, Denpasar, Yogyakarta, Lombok, Labuan Bajo, Malang, Manado, Silangit, Tanjung Pandan, dan Tanjung Pinang. “Pemerintah menyediakan dana cash lebih dari Rp500 miliar yang akan diberikan diskon … Baca Selengkapnya

Ma’ruf Amin Sebut Radikalisme dan Islamophobia Berpotensi Konflik

JAKARTA, Jowonews.com – Wakil Presiden Ma’ruf Amin menyebut radikalisme dan Islamophobia dapat menyebabkan terjadinya konflik antarumat beragama di suatu negara, sehingga Pemerintah berupaya meningkatkan kerukunan di kalangan masyarakat. “Jadi, kelompok dari Islam kita ingin jangan ada lagi radikalisme di kalangan Islam; tapi juga jangan ada lagi Islamophobia seperti yang berkembang di Barat. Ini potensi-potensi konflik,” … Baca Selengkapnya

KPU Purbalingga Ajak Warga Jadi Pemilih Cerdas Wujudkan Pilkada Berkualitas

PURBALINGGA, Jowonews.com – KPU Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, mengajak warga di wilayah setempat untuk menjadi pemilih cerdas guna mewujudkan Pilkada 2020 yang berkualitas. “Harapan kami warga Purbalingga yang menjadi calon pemilih akan menjadi pemilih yang cerdas guna menyukseskan pemilihan bupati dan wakil bupati tahun 2020 ini,” kata anggota KPU Purbalingga, Andri Supriyanto, di Purbalingga, Sabtu. Anggota bidang … Baca Selengkapnya

Selama Minggu Keempat Februari, Stageof Banjarnegara Catat 8 Kali Gempa

BANJARNEGARA, Jowonews.com – Stasiun Geofisika (Stageof) Banjarnegara, Jawa Tengah mencatat 8 kejadian gempa di wilayah Jawa Tengah dan provinsi lain di sekitarnya yang terjadi pada tanggal 21 hingga 27 atau minggu keempat bulan Februari 2020. Kepala Stasiun Geofisika Banjarnegara (BMKG Banjarnegara) Setyoajie Prayoedhi di Banjarnegara, Sabtu, menyebutkan dari delapan gempa tersebut empat kejadian tersebar di … Baca Selengkapnya

2 Hari Menghilang, Korban Tenggelam Ditemukan Tewas di Sungai Wewer Purworejo

CILACAP, Jowonews.com – Tim SAR gabungan berhasil menemukan korban tenggelam di Sungai Wewer, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah, kata Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan (KPP) Cilacap I Nyoman Sidakarya. “Korban atas nama Suni (57) ditemukan dalam kondisi meninggal dunia oleh tim SAR gabungan pada pukul 09.05 WIB saat melakukan pencarian dari lokasi kejadian ke arah hilir … Baca Selengkapnya

Ramaikan HUT Kota, Pemkot Semarang Gelar Wayang Orang Putri Extravaganza

SEMARANG, Jowonews.com – Pergelaran Wayang Orang Putri Extravaganza dengan lakon “Kalimasada Murca” bakal ditampilkan Sahabat Pecinta Wayang Orang (SPWO) di Gedung Radjawali Semarang Cultural Center, 21 Maret 2020, untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun Ke-473 Kota Semarang, Jawa Tengah. “SPWO akan berkolaborasi dengan Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Semarang dalam menampilkan lakon ‘Kalimasada Murca’,” kata Ketua … Baca Selengkapnya

Pemkab Pati Harap Pemerintah Pusat Batasi Impor Garam

PATI, Jowonews.com –Pemerintah Kabupaten Pati, Jawa Tengah, berharap kepada pemerintah untuk membatasi garam impor agar petani garam tidak dirugikan karena hingga sekarang harga jual garam masih sangat rendah dan merugikan petani garam. “Petani garam di Kabupaten Pati sudah bekerja keras memproduksi garam sejak bulan Juni hingga November 2019. Hanya saja, hingga kini garam hasil produksi … Baca Selengkapnya