Jowonews

Logo Jowonews Brown

2.170 Paket Sembako dari PMI Dibagikan ke Warga Terdampak Wabah di Kudus

KUDUS, Jowonews.com – PMI Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, membagikan 2.170 paket kebutuhan pokok masyarakat kepada warga miskin dan warga yang terdampak pandemi penyakit virus corona (COVID-19). Menurut Ketua PMI Kabupaten Kudus Rina Budhy Ariani di Kudus, Senin, ribuan paket kepokmas tersebut dibagikan melalui masing-masing kecamatan di Kabupaten Kudus. Melalui pemerintah kecamatan, diharapkan bisa tepat sasaran … Baca Selengkapnya

Polresta dan Dishub Perketat Kendaraan Masuk Solo Terkait Larangan Mudik

SOLO, Jowonews.com – Petugas Polresta dan Dinas Perhubungan Surakarta, Jawa Tengah, mulai memperketat arus kendaraan dari luar kota dengan meminta pemudik masuk Kota Solo untuk berbalik arah ke daerah asalnya. Petugas Satlantas Polresta Surakarta bersama Dishub menggelar razia, terutama kendaraan dengan pelat nomor luar kota yang masuk di perbatasan Tugu Mahkutha Karangasem Laweyan Solo, Senin. … Baca Selengkapnya

Puluhan Kendaraan Masuk Kota Kudus Dipaksa Putar Balik

KUDUS, Jowonews.com – Sebanyak 50 kendaraan bernomor polisi luar kota yang berencana memasuki Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, diminta putar balik oleh tim gabungan yang terdiri atas Satlantas Polres Kudus dan Dinas Perhubungan, Senin. Menurut Kasat Lantas Polres Kudus AKP Gluh Pandu Pandega di sela-sela mengunjungi Posko COVID-19 di Terminal Induk Jati Kudus, Senin, jumlah kendaraan … Baca Selengkapnya

Pekerja Luar Kudus yang Langgar Protokol Kesahatan Diancam Dikarantina

KUDUS, Jowonews.com – Pemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, bakal memberlakukan aturan yang ketat terhadap warga luar daerah yang bekerja di Kudus untuk mematuhi protokol kesehatan terkait dengan COVID-19 karena bagi yang melanggar diancam bakal dikarantina selama 14 hari. “Kami akan membuat surat edaran kepada perusahaan terkait dengan hal-hal yang yang harus dipatuhi para pekerja, terutama … Baca Selengkapnya

Antisipasi Dampak Corona, NU Temanggung Bentuk Satgas Ketahanan Pangan

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, membentuk satuan tugas ketahanan pangan (STKP) untuk membantu warga yang terdampak wabah virus corona (COVID-19) di daerah tersebut. Ketua PCNU Kabupaten Temanggung KH. Muhammad Furqon di Temanggung, Selasa, mengatakan STKP bertugas mengumpulkan bahan makanan berupa sembako dari donatur untuk kemudian disalurkan pada mereka yang … Baca Selengkapnya

Sebanyak 655 Mobil dan Motor Pemudik Ditolak Masuk Wilayah Jateng

SEAMRANG, Jowonews.com – Polda Jawa Tengah mencatat 655 mobil dan sepeda motor pemudik yang akan masuk ke provinsi ini diminta putar balik ke daerah asal keberangkatannya selama tiga hari pelaksanaan Operasi Ketupat Candi 2020. “Rinciannya, ada 421 kendaraan roda empat dan 234 kendaraan roda dua,” kata Kabid Humas Polda Jawa Tengah Kombes Pol.Iskandar F.Sutisna di … Baca Selengkapnya