Jowonews

Logo Jowonews Brown

Pemerintah Punya Waktu hingga 20 Juli Untuk Respons RUU HIP

JAKARTA, Jowonews.com – Ketua MPR RI Bambang Soesatyo menilai pemerintah memiliki waktu hingga 20 Juli 2020 untuk merespon Rancangan Undang-Undang tentang Haluan Ideologi Pancasila (RUU HIP) yang telah dikirimkan DPR RI. Menurut dia, 20 Juli merupakan batas waktu 60 hari setelah DPR mengirimkan RUU HIP kepada pemerintah. Bamsoet mengatakan, pilihan sikap Pemerintah bisa dalam bentuk … Baca Selengkapnya

Balitbangtan Kenalkan Susu Beras Fortifikasi Kaya Nutrisi

JAKARTA, Jowonews.com – Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian (Balitbangtan) Kementerian Pertanian (Kementan) mengenalkan salah satu inovasi berupa susu beras fortifikasi yang diakui memiliki kandungan zat-zat tertentu yang baik bagi kesehatan. Kepala Balitbangtan Fadjry Djufry mengatakan susu beras fortifikasi tersebut memiliki antioksidan, asam folat, dan vitamin B2 yang tinggi, sehingga baik untuk kesehatan terutama balita dan … Baca Selengkapnya

Jokowi: Kuliah Online Sudah Jadi Next Normal

JAKARTA, Jowonews.com – Presiden RI Joko Widodo menyatakan kuliah dalam jaringan (daring) atau kuliah online sudah menjadi normal baru atau bahkan normal berikutnya (next normal). “Kuliah daring telah menjadi new normal, bahkan menjadi next normal. Saya yakin akan tumbuh normalitas-normalitas baru yang lebih inovatif dan lebih produktif,” kata Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan RI, Bogor, Sabtu. Presiden Jokowi … Baca Selengkapnya

Sony Umumkan Akan Ganti Nama Perusahaan Tahun Depan

JAKARTA, Jowonews.com – Sony, perusahaan teknologi asal Jepang, akan mengganti nama perusahaan dari Sony Corporation menjadi Sony Group. Laman Gizchina mengutip pengumuman dari akun resmi jejaring sosial Weibo milik Sony China, mereka mengumumkan para pemegang saham menyetujui proposal perubahan nama menjadi Sony Group pada pertemuan tahunan pemegang saham pada Jumat (3/7) waktu setempat. Perubahan nama … Baca Selengkapnya

110 Terminal Tipe A Sudah Dialihkan ke Kemenhub

MAGELANG, Jowonews.com – Sebanyak 110 terminal bus dari 145 terminal tipe A sudah dialihkan ke Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan kata Dirjen Perhubungan Darat Budi Setiyadi. Budi di Magelang, Jumat, mengatakan sebanyak 110 terminal tipe A yang sudah serah terima operasional tersebut terdiri atas 89 sudah register, 13 proses peralihan aset ke Kementerian Keuangan, … Baca Selengkapnya

Menkop UKM Targetkan Penyaluran Dana UMKM Capai 50 Persen pada Akhir Juli 2020

DEMAK, Jowonews.com – Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Teten Masduki menargetkan penyaluran dana pemulihan ekonomi nasional senilai Rp1 triliun melalui Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (LPDB-KUMKM) pada akhir Juli 2020 bisa mencapai 50 persen. “Untuk saat ini, baru terserap sekitar 23 persen,” ujar Teten didampingi Direktur Utama LPDB … Baca Selengkapnya

Pemkot Pekalongan Siapkan Aturan Pemotongan Hewan Kurban di Masa Pandemi

PEKALONGAN, Jowonews.com – Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah menyiapkan surat edaran tentang tata cara pemotongan hewan kurban dalam rangka Idhul Adha 1441 Hijriah dengan normal baru di tengah pandemi COVID-19. Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kota Pekalongan Zainul Hakim di Pekalongan, Jumat, mengatakan para panitia penyelenggara kurban harus tetap menaati protokol kesehatan saat akan melakukan … Baca Selengkapnya

Ganjar Tidak Punya Toleransi Untuk Calon Siswa yang Manipulasi Data PPDB

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menegaskan tidak menoleransi calon siswa yang terbukti memanipulasi data berdasarkan hasil validasi dan verifikasi pada Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2020 tingkat SMA/SMK. “Di SMA tadi ada, agak mirip sih, SKD (surat keterangan domisili) ditemukan ternyata meskipun tidak terlalu banyak. Nanti setelah kita tahu kondisinya seperti apa … Baca Selengkapnya