Jowonews

Logo Jowonews Brown

Pendaki Gunung Slamet Agar Memperhatikan Himbauan Ini

Gunung Slamet

PURBALINGGA – Kepala Pos Pendakian Gunung Slamet, Jalur Bambangan, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, Saiful Amri mengimbau pendaki agar mewaspadai kondisi cuaca ekstrem yang hingga saat masih bisa saja terjadi. “Untuk kegiatan pendakian berjalan seperti biasa dan kondisi Gunung Slamet juga normal,” ujarnya kepada Dusun Bambangan, Desa Kutabawa, Kecamatan Karangreja, Purbalingga, Selasa (1/3/2022). Pihaknya mengimbau para … Baca Selengkapnya

PVMBG Sebut Status Gunung Slamet Masih Fluktuatif

PURWOKERTO, Jowonews.com – Aktivitas Gunung Slamet sejak statusnya ditingkatkan menjadi waspada (Level II) pada tanggal 9 Agustus 2019 hingga saat ini masih fluktuatif, kata petugas Pos Pengamatan Gunung Api Slamet Pusat Vulkanologi dan Mitigas Bencana Geologi (PVMBG) Sukedi. “Sampai sekarang masih fluktuatif dan status tetap waspada,” katanya saat dihubungi dari Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, … Baca Selengkapnya

Kebakaran Hutan Gunung Slamet Meluas, Ganjar Minta BNPB Bom Air

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo meminta Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melakukan pengeboman air dengan helikopter guna memadamkan kebakaran hutan di kawasan Gunung Slamet yang terus meluas. “Kalau dalam waktu 1-2 hari ini tidak padam, kita siapkan ‘water bombing’. Kami sudah berkoordinasi dengan BNPB dan meminta dilakukan pemadaman dengan metode itu,” kata … Baca Selengkapnya

Gunung Slamet Waspada, Surono: Tidak Perlu Dikhawatirkan

PURWOKERTO, Jowonews.com – Pakar geologi Surono menilai peningkatan aktivitas Gunung Slamet yang berada di antara Kabupaten Banyumas, Purbalingga, Pemalang, Brebes, dan Tegal, Jawa Tengah, bukan sesuatu yang perlu dikhawatirkan. “Saya dari dulu ngomong Gunung Slamet, slamet (selamat, red.) orangnya, slamet gunungnya, begitu saja. Enggak sesuatu yang harus dihebohkan atau dikhawatirkan,” katanya saat dihubungi dari Purwokerto, … Baca Selengkapnya

Antisipasi Erupsi Gunung Slamet, BPBD Banyumas Siagakan Sukarelawan

PURWOKERTO, Jowonews.com – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, menyiagakan sukarelawan untuk mengantisipasi kemungkinan terjadinya erupsi Gunung Slamet, kata Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Banyumas Ariono Poerwanto. “Kami dalam waktu dekat akan mengadakan pertemuan dengan para sukarelawan. Namun secara ‘online’ melalui grup ‘Whatsapp’ kami telah memosisikan para sukarelawan termasuk meminta mereka untuk mengecek … Baca Selengkapnya

Status Gunung Slamet Waspada, BPBD: Tetap Tenang

PURWOKERTO, Jowonews.com – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah mengimbau masyarakat tetap tenang pascapeningkatan status Gunung Slamet dari aktif normal menjadi waspada. “Gunung Slamet memang statusnya ditingkatkan jadi waspada tapi masyarakat diimbau untuk tetap tenang. Yang perlu diwaspadai adalah para pendaki sehingga jalur pendakian Gunung Slamet untuk sementara ditutup,” kata Kepala Pelaksana BPBD … Baca Selengkapnya

Tim Gabungan Berupaya Padamkan Lereng Selatan Gunung Slamet

Gunung Slamet Waspada. (Foto : IST)

Banyumas, Jowonews.com – Tim gabungan dari Perhutani Kesatuan Pemangku Hutan Banyumas Timur dibantu TNI/Polri, dan masyarakat berupaya memadamkan kebakaran di lereng selatan Gunung Slamet yang masuk wilayah Kabupaten Banyumas, Selasa (25/8) kemarin. “Kami telah mengirim tim pendahulu untuk mengecek lokasi. Tim berjumlah 10 orang ini terdiri beberapa unsur,” kata Administrator Perhutani KPH Banyumas Timur Wawan … Baca Selengkapnya

Status Masih Waspada, Jalur Pendakian Gunung Slamet Ditutup

Gunung Slamet Waspada. (Foto : IST)

Purbalingga, Jowonews.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Purbalingga menyampaikan bahwa jalur pendakian Gunung Slamet melalui Pos Bambangan di Desa Kutabawa masih ditutup. Menurut Disbudpar setempat, penutupan jalur pendakian itu berdasarkan rekomendasi Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) yang menyatakan bahwa Gunung Slamet masih berstatus waspada sehingga tidak boleh ada aktivitas dalam radius 2 kilometer dari puncaknya, … Baca Selengkapnya