Jowonews

Logo Jowonews Brown

Tiga Bulan, Polrestabes Ringkus 16 Pelaku Kejahatan Narkoba

Semarang, Jowonews.com-Polrestabes Semarang meringkus 16 pelaku penyalahgunaan berbagai jenis narkotika selama Bulan Agustus hingga Oktober 2014. “Ada pemakai, ada kurir, ada juga yang pengedar,” kata Kepala Satuan Reserse Narkotika Polrestabes Semarang Ajun Komisaris Besar Juli Agung Pramono di Semarang, Selasa (14/10). Dari para tersangka tersebut, lanjut dia, polisi juga mengamankan barang bukti seperti 1,5 kilogram … Baca Selengkapnya

Ganjar Tak Berani Datang

Semarang, Jowonews-Gubernur Jateng H Ganjar Pranowo tidak hadir dalam Focus Diskusi Group (FGD) “Membangun Komunikasi Efektif Eksekutif, Legislatif dan Pers”, di press room pemprov Jateng, Rabu (15/10). Sampai pukul 09.30, gubernur tidak terlihat hadir di press room. Padahal, sesuai jadwal, kegiatan yang diprakarsai Kelompok Diskusi Wartawan (KDW) Provinsi Jawa Tengah dan Forum Wartawan Provinsi Jawa … Baca Selengkapnya

PPP Jateng Boikot Muktamar Dua Kubu

Semarang, Jowonews.com-Dewan Perwakilan Wilayah (DPW) PPP Jateng tidak akan menghadiri Muktamar kedua belah pihak yang berseteru. Pasalnya, sikap itu sesuai dengan isi keputusan Mahkamah Partai PPP. Salah satu poin di dalamnya yakni DPW PPP Jateng tidak akan menghadiri Muktamar kedua belah pihak. Mahkamah Partai pun memberikan batas waktu paling lama hingga Sabtu (18/10) untuk keduanya … Baca Selengkapnya

Jateng Siap Buatkan Regulasi Khusus untuk Industri Angkutan Pedesaan

Semarang, Jowonews-Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menjajaki dibangunnya industri angkutan pedesaan. Penjajakan itu dikemukakan setelah mendengarkan paparan dari PT Viar yang hendak membangun industri otomotif sektor tersebut di Jateng. “Saya tertarik dengan produksi ini, tidak hanya mobilnya, tapi proses pembauatnnya, pasokan komponennya, yang semuanya dari Jawa Tengah, kalau ini dibisa dilaksanakan akan menjadi kekuatan bagi … Baca Selengkapnya

Pembangunan A Yani Lambat, Hambat Kemajuan Jateng

Semarang, Jowomews- Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng) diharapkan mempercepat pengembangan Bandara Internasional A Yani Semarang. Pasalnya, pengembangan bandara A Yani, dipastikan akan mempercepat kemajuan Jateng. Hal itu disampaikan Ketua Fraksi PKS DPRD Jateng, Hadi Santoso.”Dengan pengembangan bandara ini akan mengangkat berbagai potensi di Jateng,”ungkapnya. Menurutnya, rencana pengembangan yang sudah berlangung sejak zaman gubernur Mardiyanto … Baca Selengkapnya