Jowonews

Logo Jowonews Brown

Design Taman Jurug Dirubah Total

SOLO, Jowonews.com – Taman Satwa Taru Jurug Solo akan dirubah total designnya. Ini menyusul revitalisasi yang akan segera digarap pada objek wisata tersebut. Dirjen Konservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistem (KSDAE) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Tahrir Fathoni mengatakan revitalisasi Taman Satwa Taru Jurug akan mulai dikerjakan 2016 dan menjadi prioritas pemerintah pusat. “Nanti desainnya … Baca Selengkapnya

Guru Perlu Perlindungan Hukum

JAKARTA, Jowonews.com – Kekerasan terhadap guru sekolah belakangan menimbulkan keprihatinan tersendiri. Ketua DPR Ade Komarudin pun mendorong pemerintah mengeluarkan peraturan perlindungan bagi guru. Ini berkaca pada pasca kasus Adnan Achmad (43), orang tua siswa SMKN 2 Makassar, memukul seorang guru Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) 2 Makassar, Dahrul (52). “Harus dibuat peraturan bagi perlindungan guru. Peraturan … Baca Selengkapnya

Risma Marah, Kini Ahok Berbalik Melontarkan Pujian

JAKARTA, Jowonews.com – Gubernur DKI Jakarta Basuki “Ahok” Tjahaja Purnama meluruskan perkataannya yang membuat Wali Kota Surabaya Tri Rismharini merasa tersinggung, mengenai perbandingan Surabaya dengan Jakarta Selatan. Berbanding terbalik dari sebelumnya yang mengkritik Risma. Kini Ahok justru memuji Risma. “Saya belajar banyak Bu Risma,” kata Ahok di Balai Kota, Jumat (12/9). Ahok menjelaskan kala itu … Baca Selengkapnya

Walikota Surakarta Desak Moratorium PNS Dicabut

SOLO, Jowonews.com – Wali Kota Surakarta FX Hadi Rudyatmo mendesak agar moratorium pegawai negeri sipil (PNS) bisa segera dicabut karena saat ini pemerintah setempat sudah kekurangan sumber daya manusia (SDM) untuk operasional pemerintahan. “Situasi ini diperburuk dengan banyaknya PNS yang pensiun tiap tahun,” kata Wali Kota Surakarta FX Hadi Rudyatmo di Solo, Jumat (12/8). Ia … Baca Selengkapnya

Pemain Chelsea Dilarang Makan Pizza

LONDON, Jowonews.com – Pelatih Chelsea Antonio Conte menerapkan aturan ketat, soal diet pemain. Seluruh punggawa the blues dilarang makan pizza dan minuman bersoda demi menjaga kesehatan dan kebugaran di musim kompetisi 2016/17. Conte melancarkan “revolusi” dalam menu bergizi bagi para pemain Chelsea dengan melarang para pemain skuat berjuluk the Blues memakan kudapan yang tidak sehat … Baca Selengkapnya

Pembebasan Lahan Tol Pejagan-Semarang Tuntas Desember

BATANG, Jowonews.com – Pembebasan lahan tol Pejagan-Semarang, Jawa Tengah, sepanjang 175 km ditarget rampung pada Desember 2016. “Targetnya seperti itu karena sampai saat ini relatif lancar, tak ada resistensi yang berarti. Apalagi, hingga konsinyasi di pengadilan,” kata Menteri PUPR Basuki Hadimuljono. Menurut Basuki, lancarnya proses pembebasan lahan tersebut diyakininya karena pihak terkait gencar melakukan sosialisasi … Baca Selengkapnya

Tim Sepakola PON Jateng Siapkan Ujicoba

SEMARANG, Jowonews.com – Sebanyak 25 pemain Tim sepak bola PON Jateng saat ini menjalani pusat latihan di Magelang. Dari jumlah tersebut nantinya masih akan diseleksi lagi hingga didapat 20 pemain untuk didaftarkan ke panitia PON Jabar. Guna pemantapan persiapan, Tim Sepakbola PON Jateng juga akan mengagendakan dua laga uji coba jelang keberangkatan ke Pekan Olahraga … Baca Selengkapnya

Tribun Selatan Stadion Jatidiri Mulai Dibongkar

SEMARANG, Jowonews.com – Stadion Jatidiri Semarang akhirnya mulai direnovasi. Seperti yang terlihat pada Kamis (11/8) sore kemarin, bagian tribun selatan yang biasanya ditempati supporter PSIS, Panser Biru sudah dibongkar dengan dua alat berat berupa backhoe yang dipakai oleh kontraktor. Pengerjaan itu bagian dari program revitalisasi tempat olahraga yang memang direncanakan sejak beberapa tahun lalu. Meski … Baca Selengkapnya