Jowonews

Logo Jowonews Brown

Fisik Pulih, Kapten PSIS Fauzan Tinggal Hilangkan Trauma

SEMARANG, Jowonews.com – PSIS belum berani memastikan apakah kapten, Fauzan Fajri sudah bisa dimainkan pada saat PSIS menghadapi PSIR Rembang 20 Agustus mendatang di Stadion Jatidiri Semarang. Maklum sejak Indonesia Socer Championship (ISC) B bergulir, Fauzan belum pernah diturunkan PSIS. Cedera yang dialaminya memang sudah cukup lama sembuh. Namun pemulihan trauma atas cederanya membutuhkan waktu … Baca Selengkapnya

Jokowi Tegaskan Penegak Hukum Telusuri Nyanyian Freddy

BALI, Jowonews.com – Presiden Joko Widodo menyampaikan harapannya bahwa jika laporan gembong narkoba yang telah dihukum mati, Freddy Budiman, dapat dibuktikan, maka sejumlah lembaga penegak hukum perlu menelusurinya. “Ya ditelusuri, diungkap dan diproses kalau benar sesuai dengan apa yang disampaikan. saya rasa tegas saya sampaikan,” kata Jokowi ditemui usai membuka Kongres ke-3 Asosiasi Mahkamah Konstitusi … Baca Selengkapnya

Komposisi Cagub-Cawagub DKI Tentukan Kelanjutan Koalisi

JAKARTA, Jowonews.com – Langkah koalisi tujuh partai politik dalam pilkada DKI Jakarta dapat terhenti bila tidak berhasil menyepakati sosok bakal calon gubernur dan calon wakil gubernur yang akan didukung dalam pemilihan gubernur Februari 2017. Pengamat politik dari Universitas Nasional Muhammad Hailuki di Jakarta, Kamis mengatakan wacana koalisi tujuh partai untuk mengusung pasangan calon gubernur dan … Baca Selengkapnya

Risma Sebut Ahok Hina Surabaya

SURABAYA, Jowonews.com – Wali Kota Tri Rismaharini menilai pernyataan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahja Purnama yang menyebut keberhasilan ibu kota Provinsi Jawa Timur membangun pedestrian adalah keberhasilan kecil di wilayah seukuran Jakarta Selatan, bisa membuat warga Surabaya tersinggung. “Aku juga warga Surabaya yang punya harga diri,” kata Risma saat menggelar jumpa pers di ruang kerjanya … Baca Selengkapnya

Polisi Jamin Proses Hukum Pemukulan Terhadap Guru di Makassar

MAKASSAR, Jowonews.com – Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan menegaskan segera memproses pelaku penganiyaan guru SMKN 2 Makassar, Adnan Achmad beserta putranya Alif Syahdan hingga sampai ke pengadilan. “Kapolda Sulsel sangat intens pada persoalan ini dan menjadikan perhatian serius dalam penegakan hukum,” kata Kabid Humas Polda Sulsel Kombes Frans Barung Mangera saat dialog terbuka di Makasar, Sulawesi … Baca Selengkapnya

Kudus Terbitkan Perda Larangan Karaoke, Musthafa Turun Sidak

KUDUS, Jowonews.com – Bupati Kudus Musthofa melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke beberapa tempat usaha karaoke di Kudus yang hingga kini masih beroperasi karena melanggar Perda nomor 10/2015 tentang Usaha Hiburan Diskotik, Kelab Malam, Pub, dan Penataan Hiburan Karaoke, Kamis malam. Dalam melakukan sidak pada Kamis (11/8) malam, Bupati Kudus Musthofa didampingi Kepala Satpol PP Kudus … Baca Selengkapnya