Jowonews

Logo Jowonews Brown

Tahun Depan Pekalongan Ingin Entaskan Kemiskinan

PEKALONGAN, Jowonews.com – Pemerintah Kabupaten Pekalongan akan membebaskan pajak bumi dan bangunan (PBB) bagi warga miskin dengan nilai jual objek pajak (NJOP) kurang dari Rp20 juta. Bupati Pekalongan Asip Kholbihi mengatakan bahwa program bebas PBB bagi warga miskin ini akan diberlakukan mulai 2017. “Selain pembebasan PBB bagi warga kurang mampu, kami juga telah menyediakan anggaran … Baca Selengkapnya

Kejar 16 Besar, PSIR Rembang Maksimalkan Sisa Laga

SEMARANG, Jowonews.com – PSIR Rembang masih optimistis menatap dua laga sisa putaran kedua Indonesia Soccer Championship (ISC) B grup 4. Pelatih PSIR, Haryanto menuturkan, dirinya tetap yakin timnya meraih poin penuh pasa laga sisa. Seperti saat akan menghafapi Persipur Purwodadi pada 27 Agustus mendatang. “Kekalahan melawan PSIS akan menjadi bahan evaluasi tim agar memaksimalkan laga … Baca Selengkapnya

Mensos: 1,8 Juta Lansia Butuh Perhatian

SEMARANG, Jowonews.com – Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansa menyebutkan setidaknya ada 1,8 juta kalangan lanjut usia (lansia) di Indonesia yang telantar dan membutuhkan perhatian. “Kementerian Sosial mencatat 1,8 juta lansia yang telantar. Kebanyakan di mana? Merata,” katanya usai peresmian SD Negeri Trimulyo II dan renovasi rumah tidak layak huni lansia di Kecamatan Genuk, Semarang, Sabtu. … Baca Selengkapnya

Dilarang, Dua Karaoke di Kudus Tetap Beroperasi di Malam Minggu

KUDUS, Jowonews.com – Sejumlah tempat usaha karaoke di Kabupaten Kudus hingga Sabtu malam masih tetap beroperasi meskipun ada peringatan terkait dengan pelanggaran Perda Nomor 10 Tahun 2015 tentang Usaha Hiburan Diskotik, Kelab Malam, Pub, dan Penataan Hiburan Karaoke. Pemandangan tempat karaoke masih tetap beroperasi terlihat saat DPRD Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, melakukan inspeksi mendadak ke … Baca Selengkapnya

Jadi Alas Jualan Pecel, Batu Yoni Abad 8 Ditemukan di Tembalang

SEMARANG, Jowonews.com – Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Jawa Tengah, Sabtu, mengirimkan tim untuk meneliti benda yang diduga yoni peninggalan sejarah yang ditemukan di kawasan Sendangmulyo, Kota Semarang. Selama ini, batu berbentuk yoni itu tergeletak dalam posisi terbalik di pinggir Jalan Sendangmulyo Raya, Semarang. Batu ini digunakan warga sebagai alas untuk berjualan nasi pecel karena … Baca Selengkapnya

Soemarmo Jajal Peruntungan di Salatiga

SEMARANG, Jowonews.com – Mantan Wali Kota Semarang Soemarmo siap mencalonkan diri dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Salatiga 2017. “Sejak Mei sudah ada beberapa dorongan dari elemen masyarakat di Salatiga agar mencalonkan diri,” kata Soemarmo ketika dihubungi di Semarang, Jateng, Sabtu. Bahkan, menurut dia, komunikasi juga telah dilakukan dengan PDI Perjuangan Kota Salatiga yang rencananya … Baca Selengkapnya

Juara Bertahan Leicester Ditahan Arsenal Tanpa Gol

LONDON, Jowonews.com – Leicester City dan Arsenal melakoni duel di King Power Stadium, Sabtu (20/8/2016) dengan skor akhir sama kuat 0-0. Karena hasil tersebut, kedua tim belum juga memetik kemenangan perdana di Premier League 2016-2017. Leicester dan Arsenal gagal mengobati kekalahan mereka di pekan pembuka dengan torehan tripoin lewat duel ini. Pertandingan babak pertama lebih banyak … Baca Selengkapnya