Jowonews

Logo Jowonews Brown

49 Dewan Kota Diduga Korupsi Tunjangan Listrik, Telepon dan PDAM Rp 2,9 M

  SEMARANG, Jowonews.com  – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jateng diminta segera mengusut dugaan korupsi anggaran tunjangan perumahan pimpinan dan anggota DPRD Kota Semarang tahun 2015. Pasalnya, 49 dari 50 anggota DPRD Kota Semarang diduga telah melakukan korupsi tunjangan listrik, telepon dan air PDAM sebesar Rp 2.970.258.240,00. Desakan itu disampaikan oleh organisasi tanpa bentuk Andalan Jeli Tangguh … Baca Selengkapnya

Kedokteran UGM Juara Umum Olimpiade Internasional

YOGYAKARTA, Jowonews.com – Prestasi membanggakan diraih mahasiswa Fakultas Kedokteran UGM Yogyakarta. Delegasi mahasiswa FK UGM sukses meraih gelar juara umum dalam International Indonesian Medical Olympiad (IMO) yang berlangsung di Universitas Pelita Harapan, Tangerang, Banten. “Sangat bersyukur delegasi FK UGM dapat menyabet gelar juara umum pada kompetisi bergengsi ini,” kata Audric Kenny, peraih medali perunggu pada … Baca Selengkapnya

Ratusan Pabalap akan Ramaikan Kejurnas Motoprix di Solo

SOLO, Jowonews.com – Ratusan pebalap dari berbagai daerah siap mengikuti Kejuraan Nasional (Kejurnas) Balap Motor FDR NHK Motoprix 2016 putaran VI Region II di Sirkuit Manahan Solo pada tanggal 22-23 Oktober mendatang. Ketua Federasi Olahraga Balap Motor (FOBM) Kota Surakarta, Lilik Kusnadar yang juga ketua panitia penyelenggara, mengatakan kejurnas balap motor tersebut akan diikuti sejumlah … Baca Selengkapnya

Pengembang Berharap Amnesti Dongkrak Penjualan Rumah

SEMARANG, Jowonews.com – Pelaksanaan amnesti pajak dari Pemerintah diharapkan dapat menjadi faktor pendongkrak penjualan rumah di Jawa Tengah. “Terkait dengan amnesti pajak tahap pertama, hasilnya cukup bagus. Tentu uang dari para wajib pajak ini harus diinvestasikan, salah satu sektor yang potensial untuk investasi adalah perumahan,” kata Ketua REI Jateng Bidang Pertanahan Wibowo Tedjo Sukmono di … Baca Selengkapnya

Kasus OTT, KPK Dalami Keterlibatan Bupati Kebumen

Semarang, 18/10 (Antara) – KKP mendalami dugaan keterlibatan Bupati Kebumen Mohammad Yahya Fuad dalam kasus suap proyek-proyek di Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) pemerintah kabupaten setempat yang didanai APBD Perubahan 2016. “Sampai saat ini (keterlibatan Bupati Kebumen pada kasus suap) tidak ada, kalau nanti dalam pengembangan penyidikan ada sesuatu yang mengarah ke beliau atau … Baca Selengkapnya

KPK Diminta Buka Segel Ruangan di Pemkab dan DPRD Kebumen

SEMARANG, Jowonews.com – Bupati Kebumen Mohammad Yahya Fuad meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) segera membuka segel di sembilan ruangan yang terletak di kantor pemerintah kabupaten dan DPRD setempat. “Hari ini saya akan mengajukan permohonan ke KPK untuk membuka segel di sembilan ruangan (yang disegel terkait dengan penyidikan kasus suap proyek-proyek di Dinas Pendidikan Pemuda dan … Baca Selengkapnya

Cuaca Ekstrem, Petani Cabai Gagal Panen

PURBALINGGA, Jowonews.com – Cuaca ekstrem membuat petani cabai di sentra tanaman sayuran Desa Serang, Kabupaten Purbalingga gagal panen. Salah seorang petani cabai di wilayah tersebut, Suyitno mengatakan curah hujan yang tinggi mengakibatkan tanaman cabai terserang jamur dan bakteri tanah. “Akibatnya, tanaman cabai menjadi layu dan selanjutnya mengering hingga akhirnya buah cabainya membusuk. Padahal, usia tanaman … Baca Selengkapnya

Pabrik Gondorukem Dilalap Api, Kerugian Miliaran Rupiah

PEKALONGAN, Jowonews.com – Pabrik pengolahan dan gudang gondorukem di Kelurahan Jenggot, Kota Pekalongan, Selasa (18/10) dilalap api. Tidak ada korban jiwa pada peristiwa kebakaran ini, tetapi diperkirakan kerugian mencapai miliar rupiah. Kebakaran pabrik pengolahan godorukem milik Farih dan Kiswoyo ini sempat membuat panik warga di sekitar lokasi kejadian karena kobaran api terus membesar karena tiupan … Baca Selengkapnya