Jowonews

Logo Jowonews Brown

Arsenal Ditaklukkan Bournemouth 1-2

LONDON, Jowonews.com – Arsenal kembali gagal menang di tiga laga terakhir Premier League. Setelah dua kali imbang, kini kalah 1-2 dari AFC Bournemouth. Bertandang ke markas Bournemouth Vitality Stadium, Minggu (14/1/2018) malam WIB, Bournemouth memulai laga dengan sangat baik. Tim besutan Eddie Howe langsung melancarkan serangan lewat umpan lambung. Namun, laju bola berhasil dipotong lebih dulu … Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Resmikan Hasil Renovasi SUGBK

JAKARTA, Jowonews.com – Presiden Joko Widodo Minggu (14/1) sore, meresmikan hasil renovasi besar Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) di kawasan Senayan, Jakarta. Sebelum meresmikan, Presiden yang tiba di SUGBK pada pukul 18.10 WIB, terlebih dahulu meninjau panel dan maket data pembangunan SUGBK. Kemudian, Presiden bersama Wakil Presiden Jusuf Kalla menuju tempat peresmian didampingi Menteri … Baca Selengkapnya

Hujan Gol, Liverpool Hentikan Rekor tak Terkalahkan City

LIVERPOOL, Jowonews.com – Tujuh gol tercipta pada laga seru antara Liverpool dan Manchester City di pekan ke-23 Premier League. The Reds keluar sebagai pemenang dengan skor 4-3. Pertandingan di Anfield, Minggu (14/1/2018), berlangsung menarik sejak awal. Kedua tim tampil terbuka dan saling jual beli serangan untuk menghasilkan banyak peluang. Liverpool tampil lebih agresif pada menit-menit … Baca Selengkapnya

Timnas Islandia Puji Stadion Utama Gelora Bung Karno

JAKARTA, Jowonews.com – Pelatih tim nasional Islandia Heimir Hallgramsson memuji kualitas Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) yang menurutnya layak disejajarkan dengan stadion-stadion terbaik Eropa. “Kami sudah menjalani banyak pertandingan di Eropa dan menurut saya stadion ini bisa disandingkan dengan stadion terbaik di sana,” ujar Hallgramsson usai mendampingi timnya bertanding melawan Indonesia di SUGBK, Jakarta, … Baca Selengkapnya

Indonesia Dikalahkan Islandia 1-4

JAKARTA, Jowonews.com – Indonesia dikalahkan Islandia 1-4. Sempat unggul satu gol lebih dulu, tim besutan Luis Milla harus mengakui ketangguhan tim Skandinavia itu. Dalam pertandingan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Minggu (14/1/2018) malam, Timnas tak hanya diperkuat pemain U-23. Indonesia langsung tampil menyerang setelah kickoff. Timnas berupaya untuk menjebol pertahanan Islandia dengan serangan … Baca Selengkapnya

Semarang Targetkan RTLH Sebanyak 1.000 Unit Per Tahun

SEMARANG, Jowonews.com – Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi menyebutkan rehabilitasi atau perbaikan rumah tidak layak huni (RTLH) di wilayah itu akan terus dilakukan setidaknya 1.000 unit/tahun. “Tahun ini, saya pastikan program ini terus berjalan. Targetnya 1.000-1.500 RTLH yang ada di 177 kelurahan yang akan kami rehab,” katanya saat peresmian perbaikan RTLH di Tambakrejo, Semarang, Minggu … Baca Selengkapnya

Gus Yasin Ajak Masyarakat Bijak Bermedsos

SEMARANG, Jowonews.com – Bakal calon wakil gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maimoen (Gus Yasin) mengajak masyarakat dari berbagai lapisan untuk bijak dalam bermedia sosial, terutama pada pelaksanaan tahapan pilkada 2018. “Kami mengajak masyarakat untuk menggunakan media sosial dengan baik, terutama di tahun pemilu seperti sekarang. Pasti nanti ada berita hoaks, cacian, dan ‘black campaign’ yang … Baca Selengkapnya

Asia Tenggara Jadi Sasaran Ekspor Sarung Batik Pekalongan

PEKALONGAN, Jowonews.com – Beberapa negara di Asia Tenggara akan menjadi sasaran ekpsor kain sarung batik asal Pekalongan, Jawa Tengah, kata Sekretaris Asosiasi Eksportir dan Produsen Handicraft Indonesia (Asephi) setempat, Arief Wicaksono “Selama ini, kain sarung batik Pekalongan masih mendominasi ekspor ke sejumlah negara kawasan Asia Tenggara, seperti Malaysia dan Brunei Darussalam,” katanya, di Pekalongan, Minggu. … Baca Selengkapnya