Jowonews

Logo Jowonews Brown

Kemendagri: Kekurangan Blangko Karena Terkendala Kasus Mega Proyek KTP-el

JAKARTA, Jowonews.com – Kementerian Dalam Negeri menyebut kekurangan blangko KTP Elektronik karena terkendala kasus mega proyek pengadaan KTP-el yang baru dijatuhkan vonisnya pada pertengahan 2017. “Selama kasus KTP-el tidak diputus di pengadilan, selama itu kami tidak bisa mengontrakkan blangko,” ujar Sekretaris Ditjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kemendagri I Gede Suratha dalam Forum Merdeka Barat (FMB) … Baca Selengkapnya

Peluang Sandiaga Masuk BUMN, Erick Thohir: Enggak Mungkin Lah

JAKARTA, Jowonews.com – Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir memastikan pengusaha sekaligus Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Sandiaga Uno tidak mungkin bergabung dengan jajaran manajemen BUMN. “Nggak lah, nggak mungkin. Saya rasa Pak Sandi sudah memosisikan dirinya seorang politikus,” katanya, di Kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, Kamis. Apalagi, kata Erick, sahabatnya tersebut sekarang … Baca Selengkapnya

Bukan Hanya Kader, PKS Terbuka Usung Siapapun Untuk Pilkada 2020

JAKARTA, Jowonews.com – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) memastikan terbuka mengusung siapa pun sebagai kepala daerah, bukan dari kalangan Muslim atau kader parpol saja. “Dari sejak awal kita sudah seperti itu, lihat di Papua, contoh yang paling nyata Pak Lucas, adalah bupati dan gubernur, dari bupati sampai gubernur dua periode diusung PKS, kan tidak ada masalah, … Baca Selengkapnya

Belasan Ibu Hamil di Semarang Tertular HIV/AIDS

SEMARANG, Jowonews.com – Tim Komisi Penanggulangan AIDS (KPA) saat melakukan pemeriksaan terhadap para ibu hamil sejak Januari hingga September 2019.Sepanjang tahun ini, terdapat belasan ibu hamil di Kota Semarang yang tertular virus HIV/AIDS. “Ada sebanyak 16.718 ibu hamil yang kami periksa kesehatannya mulai tahun ini. Dan yang positif mengidap HIV/AIDS ternyata ada 17 orang,” kata … Baca Selengkapnya

Ganjar Pranowo Apresiasi Generasi Muda Yang Ikut Bertransmigrasi

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengapresiasi generasi muda yang memilih ikut bertransmigrasi ke luar pulau Jawa karena bisa menjadi motivator sekaligus berkreasi di lokasi transmigrasi. “Mudah-mudahan mereka bisa membantu transmigran di sana, bisa menerapkan ilmunya dan membuat inovasi. Mudah-mudahan mereka bisa betah karena awal pasti tidak mudah, jadi harus terus bersama-sama,” katanya … Baca Selengkapnya

15 Ribu Warga Jateng Siap Sambut Hari Antikorupsi Sedunia 2019

SEMARANG, Jowonews.com – Sebanyak 15 ribu warga dari berbagai kelompok masyarakat di Provinsi Jawa Tengah siap menyambut Hari Antikorupsi Sedunia yang diperingati setiap 9 Desember. “Rangkaian kegiatan Hari Antikorupsi yang diselenggarakan Inspektorat Provinsi Jawa Tengah akan dimulai Minggu (8/12) pagi, di Kawasan Simpang Lima Semarang,” kata Inspektur Provinsi Jateng Hendri Santosa di Semarang, Rabu. Rangkaian … Baca Selengkapnya

Airlangga Hartarto Resmi Jabat Ketua Umum Golkar 2019-2024

JAKARTA, Jowonews.com – Airlangga Hartarto ditetapkan sebagai Ketua Umum DPP Partai Golkar periode 2019-2024 secara aklamasi di Jakarta, Rabu malam, setelah memperoleh dukungan 100 persen pemegang hak suara Munas X Golkar. “Memutuskan menetapkan keputusan Munas X Partai Golkar tentang pengesahan Ketua Umum Partai Golkar 2019-2024, mengangkat dan mengesahkan saudara Airlangga Hartarto sebagai Ketua Umum Partai Golkar … Baca Selengkapnya

Rilis Riset Komnas HAM, Publik Ragu Jokowi Mampu Selesaikan Kasus Pelanggaran HAM Berat

JAKARTA, Jowonews.com – Sebagian besar publik ragu pemerintahan Joko Widodo-Ma’ruf Amin dapat menyelesaikan kasus pelanggaran HAM berat masa lalu penculikan aktivis 1997—1998, demikian hasil riset yang dilakukan Komnas HAM bersama Litbang Kompas. Untuk kasus penculikan aktivis 1997—1998, sebanyak 51,7 persen masyarakat meragukan pemerintah dapat menyelesaikannya dan sebanyak 34,5 persen merasa pemerintah dapat menyelesaikannya. “Ketidakpercayaan terhadap … Baca Selengkapnya