Jowonews

Logo Jowonews Brown

Pemkot Surakarta Imbau Pusat Perbelanjaan Terapkan Protokol Kesehatan

SOLO, Jowonews.com – Pemerintah Kota Surakarta, Jawa Tengah, mengimbau seluruh pusat perbelanjaan salah satunya mal tetap menerapkan protokol kesehatan menyusul tingginya jumlah kunjungan jelang Lebaran. “Manajemen pusat perbelanjaan tetap harus membuat aturan untuk protokol kesehatan karena saat ini di Solo masih berstatus kejadian luar biasa (KLB) COVID-19,” kata Wali Kota Surakarta FX Hadi Rudyatmo di … Baca Selengkapnya

Jokowi Kirim 20 Ribu Paket Sembako ke Solo

SOLO, Jowonews.com – Presiden Joko Widodo mengirim 20.000 paket sembako bagi warga Kota Solo yang terdampak pandemi COVID-19 menjelang Lebaran 2020. “Terima kasih atas bantuan yang diberikan kepada pemkot dan masyarakat Kota Solo. Paket ini akan kami distribusikan salah satunya kepada UMKM yang terdampak COVID-19, jumlahnya sekitar 3.000 UMKM,” kata Wali Kota Surakarta FX Hadi … Baca Selengkapnya

Kebutuhan Pokok Warga Batang Dijamin Terpenuhi Jelang Lebaran

BATANG, Jowonews.com – Pemerintah Kabupaten Batang, Jawa Tengah, menjamin ketersediaan kebutuhan pokok seperti beras, telur, daging, minyak goreng, gula, dan ikan menjelang Lebaran 2020 masih aman karena pasokannya lancar dan melimpah. Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, dan UKM Kabupaten Batang Subiyanto di Batang, Selasa, mengatakan bahwa stok kebutuhan pokok dipastikan mencukupi kebutuhan masyarakat hingga tiga … Baca Selengkapnya

Usai Tutup 3 Bulan, Taman Wisata Candi Borobudur Akan Dibuka Kembali Juni 2020

MAGELANG, Jowonews.com – Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko, Jawa Tengah, akan dibuka kembali untuk kunjungan wisatawan pada Juni 2020 setelah mengalami penutupan kurang lebih selama tiga bulan. Direktur Utama PT Taman Wisata Candi (TWC) Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko (Persero) Edy Setijono di Magelang, Selasa, mengatakan pembukaan ini tentu juga memperhatikan imbauan … Baca Selengkapnya

Warga Temanggung Diminta Tak Shalat Id di Masjid atau Tempat Terbuka

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Umat Islam di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, diminta tidak menyelenggarakan dan/atau tidak melaksanakan Shalat Idul Fitri 1441 H secara berjamaah di masjid, mushala, tempat ibadah umum, dan lapangan terbuka guna menghindari penyebaran COVID-19. “Shalat Idul Fitri agar dilaksanakan di rumah masing-masing dengan diikuti oleh anggota keluarga saja,” kata Bupati Temanggung M. Al … Baca Selengkapnya

BNN Bongkar Pengiriman Narkotika Lolos Pengawasan PSBB di Jateng

SEMARANG, Jowonews.com – Badan Narkotika Nasional (BNN) Jawa Tengah (Jateng) mengungkap peredaran narkotika yang proses pengirimannya dilakukan dari Jakarta menuju Jateng di tengah ketatnya penyelenggaraan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di berbagai daerah. Kepala BNN Jateng Brigjen Pol.Benny Gunawan di Semarang, Selasa, mengatakan pengungkapan itu bermula dari penangkapan seorang pengedar berinisial RS (36) warga Dusun … Baca Selengkapnya