Jowonews

Logo Jowonews Brown

Pandemi COVID-19 Tidak Menghalangi Rencana Pemerintah Pindahkan Ibu Kota

JAKARTA, Jowonews.com – Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/ Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) mengatakan pemindahan ibu kota negara (IKN) tetap sesuai rencana meski saat ini pemerintah berkonsentrasi menangani wabah COVID-19. “Semua prioritas nasional kami tetap berjalan termasuk juga IKN tetap berjalan,” kata Deputi Bidang Pengembangan Regional Kementerian PPN/Bappenas Rudy Soeprihadi Prawiradinata dalam keterangan pers daring di … Baca Selengkapnya

Ibu Kota Pindah, Jokowi: Beban Pulau Jawa Sudah Terlalu Berat

JAKARTA, Jowonews.com – Pemerintah telah memutuskan Kabupaten Penajam Paser Utara dan Kabupaten Kutai Kartanegara, Provinsi Kalimantan Timur sebagai kawasan ibu kota baru pemerintahan karena menilai beban di Pulau Jawa terlalu berat. “Beban Pulau Jawa yang semakin berat dengan penduduk sudah 150 juta atau 54 persen dari total penduduk Indonesia dan 58 persen PDB ekonomi Indonesia … Baca Selengkapnya

Pemerintah Tak Pernah Bicarakan Rencana Pemindahan Ibu Kota, DPR Kaget

JAKARTA, Jowonews.com – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Gerindra Bambang Haryo Soekartono menyatakan DPR kaget dengan rencana pemerintah untuk memindahkan ibu kota negara ke Kalimantan karena tidak pernah bicara dan melibatkan DPR RI. “Apalagi Pemerintah telah membuat kajian dan menetapkan titiknya di Provinsi Kalimantan Timur. Saya pikir langkah pemerintah ini serius. Namun, kami kaget … Baca Selengkapnya

Pemindahan Ibu Kota, Gubernur Kalbar: Kami Diuntungkan

PONTIANAK, Jowonews.com – Gubernur Kalimantan Barat Sutarmidji mengatakan, Kalimantan Barat akan menjadi daerah yang paling diuntungkan terkait perpindahan ibu kota negara yang ditetapkan oleh presiden Joko Widodo. “Keputusan presiden Joko Widodo untuk memindahkan ibu kota negara ke Kalimantan menjadi suatu keputusan yang sangat berani dan patut untuk diapresiasi. Dalam hal ini, Kalbar akan menjadi daerah … Baca Selengkapnya

Bappenas: Tidak Ada Ganti Rugi Lahan Ibu Kota Baru

JAKARTA, Jowonews.com – Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Kepala Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Bambang P.S. Brodjonegoro memastikan tidak akan ada akuisisi lahan atau ganti rugi di lahan yang jadi pusat pemerintahan baru karena tanah tersebut sudah dimiliki oleh pemerintah. “Nantinya tidak ada proses apakah akuisisi lahan, ganti rugi lahan, dan segala macamnya,” kata Bambang usai menghadiri … Baca Selengkapnya

Lokasi Pilihan Untuk Ibu Kota Baru Ditetapkan Presiden Tahun Ini

JAKARTA, Jowonews.com – Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro mengatakan, calon lokasi ibukota negara yang baru akan ditetapkan oleh Presiden Joko Widodo pada tahun ini. “Tahun ini presiden akan menetapkan lokasi. Sudah tidak bisa ditunda lagi, ini kajiannya sudah 1,5 tahun. Kita tengah lakukan finalisasi kajian sehingga nanti presiden punya bahan yang cukup untuk … Baca Selengkapnya

Kemendagri Nilai Pemindahan Ibu Kota Dorong Penyebaran Penduduk dan Pembangunan Merata

JAKARTA, Jowonews.com – Kementerian Dalam Negeri menilai pemindahan ibu kota negara akan mendorong penyebaran penduduk yang selama ini mayoritas terpusat di Pulau Jawa. Plt Dirjen Otonomi Daerah Kemendagri Akmal Malik mengatakan selama ini 57 persen penduduk Indonesia tinggal di Pulau Jawa sementara sisanya tersebar di Sumatera, Sulawesi, Kalimantan hingga Papua. “Pemindahan ibu kota mendorong penyebaran … Baca Selengkapnya

Istana Kaji Pemindahan Ibu Kota

JAKARTA, Jowonews.com –Istana Kepresidenan menyebut wacana pemindahan ibu kota dari Jakarta ke Palangkaraya, Kalimantan Tengah sudah lama disuarakan, namun sampai saat ini masih dalam tahap kajian. Staf Khusus Presiden Johan Budi mengatakan wacana pemindahan ibu kota muncul beberapa waktu lalu ketika Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Palangkaraya. “Wacana ini muncul ketika Presiden beberapa … Baca Selengkapnya