Jowonews

Logo Jowonews Brown

Mau Menginap di Solo? Wajib Bawa Surat Izin

SOLO, Jowonews- Pemerintah Kota Surakarta, Jawa Tengah menyatakan surat izin keluar masuk (SIKM) khusus untuk pendatang yang bermalam pada periode mudik Lebaran 2021. “Kalau orang Wonogiri ke sini mau jajan kan ‘nggak’ kena itu. Tetapi kalau bermalam minimal semalam kan dia mesti ke rumah penduduk. Itu wajib bawa SIKM,” kata Wakil Wali Kota Surakarta Teguh … Baca Selengkapnya

“Jogo Tonggo” Raih Penghargaan Inovasi Pelayanan Publik

SEMARANG, Jowonews- Program “Jogo Tonggo” yang dijalankan dalam upaya menanggulangi penularan Covid-19 telah mendatangkan penghargaan bagi Pemerintah Provinsi Jawa Tengah. “Jogo Tonggo” mendapat penghargaan dalam ajang Top 21 Inovasi Pelayanan Publik Penanganan Covid-19 yang digelar oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi. “Alhamdulillah kita mendapatkan apresiasi, meskipun kami sadar itu belum sempurna. Maka hari ini … Baca Selengkapnya

Liburan Panjang, Tim Jogo Tonggo Diminta Tingkatkan Kewaspadaan

BOYOLALI, Jowonews- Tim Jogo Tonggo Boyolali diminta meningkatkan kewaspadaan terhadap penularan Covid-19 terkait dengan kedatangan pemudik dari luar kota saat liburan panjang mulai 28 Oktober hingga 1 November mendatang. “Kami mengimbau Tim Jogo Tonggo di tingkat RW untuk meningkatkan kewaspadaan dan pengawasannya mengantisipasi pemudik pulang ke kampung halaman pada liburan panjang, sehingga, penularan Covid-19 dari … Baca Selengkapnya

Program “Jogo Tonggo” Pemprov Jateng Dikritik FPKB

SEMARANG, Jowonews.com – Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa DPRD Provinsi Jawa Tengah mengkritisi Program “Jogo Tonggo” yang digagas pemerintah provinsi setempat dalam penanganan pandemi COVID-19. Melalui siaran pers yang diterima di Semarang, Rabu, anggota Fraksi PKB DPRD Provinsi Jateng Achmad Fadlun menilai Program “Jogo Tonggo” tidak sesuai dengan harapan karena pelaksanaannya tidak relevan dengan situasi yang … Baca Selengkapnya

Posko “Jogo Tonggo” Desa Gambasan Temanggung Sediakan Sembako Gratis

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Sejumlah Posko “Jogo Tonggo” di Desa Gambasan, Selopampang, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, menyediakan sayur mayur dan kebutuhan pokok (sembako) gratis bagi warga terdampak COVID-19. Pengurus PKK Desa Gambasan yang juga penggagas sembako gratis di Posko Jogo Tonggo, Indriyanti di Temanggung, Rabu, mengatakan karena dampak wabah corona pihaknya berinisiatif untuk meringankan beban warga … Baca Selengkapnya

Antisipasi Warga Kelaparan, Gubernur Jateng Bentuk Satgas Jogo Tonggo

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo segera menyiapkan Satuan Tugas “Jogo Tonggo” di setiap rukun warga (RW) sebagai salah satu upaya antisipasi adanya warga yang kelaparan akibat terdampak pandemi COVID-19. “Gerakan ini memanfaatkan kekuatan solidaritas masyarakat untuk memantau dan menjaga tetangga masing-masing,” kata Ganjar, di Semarang, Rabu. Ganjar menjelaskan bahwa “Jogo Tonggo” … Baca Selengkapnya