Jowonews

Logo Jowonews Brown

Disebut Upaya Meningkatkan Pendidikan, Kemenristekdikti Tindak Lanjuti Rencana Perekrutan Rektor Asing

SEMARANG, Jowonews.com – Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi segera menindaklanjuti rencana Presiden Joko Widodo yang akan merekrut rektor dari luar negeri untuk memimpin perguruan tinggi sebagai salah satu upaya meningkatkan kualitas pendidikan. “Saya akan ‘maping’ dulu, beberapa peraturan yang mendukung tidak sempurna, peraturan pemerintah juga disederhanakan sehingga bisa memberi kesempatan bagaimana kompetisi rektor dari … Baca Selengkapnya

Kuota Akreditasi Sekolah Dalam SNMPTN Akan Dievaluasi Kemenristek

JAKARTA, Jowonews.com – Menteri Riset Teknologi dan Perguruan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir mengatakan akan mengevaluasi kebijakan kuota akreditasi sekolah dalam seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri atau SNMPTN tahun depan. “Kami akan evaluasi, kayaknya lebih cenderung bagaimana kualitas sekolah. Nanti apakan kuotanya (SNMPTN) kami turunkan, dan akan dinaikkan di SBMPTN,” kata Nasir usai menghadiri seminar … Baca Selengkapnya

Kemenristekdikti Dorong Mahasiswa Berkarier Tekuni Teknologi Robotik

PURWOKERTO, Jowonews.com – Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) mendorong mahasiswa untuk menekuni teknologi robot, kata Direktur Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan (Belwama) Kemenristekdikti Ismunandar. “Di dunia sekarang ini kan sangat penting kemampuan-kemampuan digital, kemampuan ‘programing’, kemampuan ‘robotics’. Jadi kita dorong terus anak-anak untuk berkarier,” katanya di Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Sabtu siang. Ismunandar … Baca Selengkapnya

Kemenristekdikti Dorong Generasi Milineal Lakukan Riset

SEMARANG, Jowonews.com – Dirjen Penguatan Riset dan Pengembangan Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) Muhammad Dimyati mendorong generasi muda untuk melakukan riset. “Saat ini, kita punya momentum luar biasa karena banyak anak muda yang inovatif. Untuk itu, kita terus mendorong mereka untuk terus melakukan riset dengan memberikan wadah pada mereka,” ujarnya di Semarang, Rabu. … Baca Selengkapnya