Jowonews

Logo Jowonews Brown

Indonesia Dapat Jatah 1000 Jamaah Umrah Per Hari

MAKASSAR, Jowonews- Indonesia mendapat kuota umrah 1.000 orang per hari dari Pemerintah Arab Saudi. Hal tersebut disampaikan Ketua Kesatuan Tour Travel Umrah dan Haji (Kesthuri) Provinsi Sulawesi Selatan Usman Jasad usai pertemuan terkait biaya umrah di masa new normal bersama Wakil Gubernur Sulsel dan Kanwil Kemenag Sulsel di Kantor Gubernur Sulsel Makassar, Senin (2/11). “Tidak … Baca Selengkapnya

Wapres Ma’ruf Amin Harap Polri Sanggup Bimbing Masyarakat Hadapi New Normal

JAKARTA, Jowonews.com – Wakil Presiden Ma’ruf Amin menyampaikan ucapan selamat hari ulang tahun (HUT) ke-74 Bhayangkara dan berharap seluruh anggota Polri dapat membimbing masyarakat dalam menghadapi kebiasaan tatanan normal baru. “Dalam situasi wabah COVID-19 ini, Polri berperan strategis untuk turut memutus mata rantai penularan, sekaligus membimbing masyarakat menghadapi kehidupan normal baru,” kata Wapres Ma’ruf dalam … Baca Selengkapnya

New Normal, KAI Daop 6 Tambah Operasional KA Prameks

SOLO, Jowonews.com – PT KAI Daop 6 menambah operasional kereta api (KA) lokal Prambanan Ekspres (Prameks) pascapemberlakuan normal baru. “Saat masih KLB (kondisi luar biasa) hanya 4 KA lokal yang kami operasikan, saat ini menjadi 10 KA lokal,” kata Manajer Humas PT KAI Daop 6 Yogyakarta Eko Budiyanto di Solo, Senin. Ia mengatakan jika saat … Baca Selengkapnya

Penumpang KA Antarkota Wajib Gunakan Face Shield pada New Normal

JAKARTA, Jowonews.com – Direktur Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan Zulfikri mengungkapkan bahwa dalam protokol tambahan transisi normal baru, penumpang kereta jarak jauh atau antarkota diwajibkan menggunakan pelindung muka (face shield). Zulfikri menjelaskan bahwa berdasarkan Surat Edaran Kemenhub No 14/2020, pemerintah meningkatkan kapasitas kereta antarkota menjadi 70 persen pada Fase 2 atau masa pembatasan bersyarat. Dengan peningkatan … Baca Selengkapnya

Jokowi akan Evaluasi Rutin Pelaksanaan New Normal

JAKARTA, Jowonews.com – Presiden Joko Widodo menyatakan dan menekankan pentingnya evaluasi secara rutin pelaksanaan normal baru dengan implementasi protokol kesehatan yang ketat. “Evaluasi secara rutin, sekali lagi meski misalnya sebuah daerah kasus baru menurun, jangan sampai lengah karena di lapangan masih sangat dinamis,” kata Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat kunjungan ke Kantor Gugus Tugas Percepatan … Baca Selengkapnya

MUI Surakarta Sambut Baik New Normal

SOLO, Jowonews.com – Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Surakarta menyambut baik kebijakan normal baru yang dikeluarkan oleh pemerintah, terutama jika diikuti dengan dibukanya tempat-tempat ibadah. “Pembukaan tempat ibadah tentu disambut baik. Dalam hal ini kalau dari MUI, dulu kan sebetulnya bukan menutup tempat ibadah. Yang disampaikan kepada umat adalah jika menggunakan tempat ibadah untuk kegiatan … Baca Selengkapnya

Kasus COVID-19 Naik, Kudus Belum Bisa Terapkan New Normal

KUDUS, Jowonews.com – Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, dipastikan belum bisa menerapkan kebijakan normal baru dalam waktu dekat, menyusul bertambahnya warga yang positif terkena virus corona (COVID-19). “Meskipun belum bisa memastikan kapan normal baru diterapkan, Pemkab Kudus masih tetap melakukan persiapan untuk memberlakukan normal baru,” kata Pelaksana tugas Bupati Kudus M. Hartopo di Kudus, Selasa. Persiapan … Baca Selengkapnya

ASN di Kota Magelang Mulai Bekerja Secara New Normal

MAGELANG, Jowonews.com – Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kota Magelang, Jawa Tengah, mulai bekerja sesuai dengan peraturan jam kerja sebagaimana sebelum pandemi virus corona baru atau COVID-19 dengan menerapkan ketentuan normal baru terutama terkait dengan protokol kesehatan. “ASN sudah kembali kerja, tapi karena masih suasana pandemi COVID-19 maka dalam pelaksanaannya harus menerapkan protokol kesehatan. Untuk … Baca Selengkapnya