Jowonews

Whatsapp Aktifkan Pesan Sementara

JAKARTA, Jowonews- Platform pesan instan resmi meluncurkan fitur pesan sementara (disappearing message), setelah menguji coba beberapa waktu lalu. “Kami bertujuan untuk membuat percakapan di WhatsApp semakin terasa seperti berbicara tatap muka secara langsung. Yang artinya percakapan tersebut tidak harus tersimpan selamanya. Itulah sebabnya kami sangat antusias mendatangkan opsi untuk menggunakan fitur Pesan Sementara di WhatsApp,” … Baca Selengkapnya