Jowonews

Logo Jowonews Brown

Mutasi Pemprov Jateng Kedepankan Penilaian Benar dan Serius

SEMARANG, Jowonews.com – Mutasi besar yang dilakukan Pemprov Jateng harus mengedepankan penilaian yang benar dan serius. Pasalnya, kemungkinan kedekatan antarpejabat bisa menimbulkan kesalahpahaman seorang pejabat yang dimutasi. Menurut Anggota Komisi A DPRD Jateng Sriyanto Saputro, penilaian serius harus dilakukan agar pejabat tidak posesif di satu zona nyaman saja. Sriyanto menyoroti mutasi yang dilakukan harus segera … Baca Selengkapnya

Anggota Resnarkoba Polda Jateng Dites Urine

Tes Urine Polisi (Foto : Antara)

Semarang, Jowonews.com – Direktorat Reserse Narkoba Polda Jateng menggelar tes urine di lingkungan kesatuannya sendiri. Puluhan polisi menjalani tes yang bertujuan untuk mengatisipasi penyalahgunaan narkoba tersebut. Sekitar 74 anggota mulai dari perwira hingga bintara menjalani tes urine di markas Polda Jateng di Jalan Pahlawan Semarang, Rabu.     Belum seluruh anggota Diresnarkoba menjalani tes tersebut mengingat … Baca Selengkapnya

Perkosa Gadis, Mahasiswa Unnes Diringkus Polisi

Ilustrasi Pemerkosaan. (Foto : IST)

Semarang, Jowonews.com – S (21) mahasiswa Universitas Negeri Semarang ditangkap polisi menyusul laporan dugaan perkosaan terhadap N (16) warga Kendal. Atlet Sepak Takraw tersebut diduga menodai korbannya di mess atlet di kompleks Kampus Unnes di Gunungpati, Semarang, Selasa (6/1) malam. “Tersangka ditangkap setelah orangtua korban melapor ke polisi,” kata Kapolrestabes Semarang Kombes Djihartono  saat gelar … Baca Selengkapnya

Minim Lampu, Perbatasan Kendal-Batang Gelap

Perbatasan Kendal - Batang Masih Gelapo : (JN09)

Kendal, Jowonews.com – Jalur pantura perbatasan Kabupaten Kendal dan Batang pada malam terlihat gelap. Pasalnya lokasi perbatasan yang dipisahkan Kali Kuto minim penerangan jalan. Jalur diatas jembatan Kali Kuto sepanjang 175 meter tidak dipasang lampu penerangan jalan. Selain itu lampu penerangan jalan yang ada tidak sebanding dengan kondisi jalur pantura yang ramai. Diduga banyak lampu … Baca Selengkapnya

Gaji Rektor Unnes Siap Dipotong untuk Lembaga Zakat

Silaturrahim dan Audiensi Pengurus Rumah Amal Lazis Unnes dengan Pimpinan Universitas

SEMARANG, Jowonews.com – Rektor Universitas Negeri Semarang (Unnes) Prof Fathur Rokhman MHum menyambut baik terbentuknya lembaga pengelola dana Zakat, Infaq dan Shodaqoh (ZIS) di lingkungan Kampus Konservasi. Hal itu disampaikan saat perwakilan pengelola Rumah Amal Lazis Unnes bersilaturrahim dan audiensi dengan pimpinan Universitas di Gedung Rektorat, Senin (5/1/2015). “Saya optimis jika penghimpunan dan pengelolaan dana … Baca Selengkapnya

Tahun Ini, Gunungkidul Miliki Taman Batu di Ngingrong

Geopark Gunungkidul. (Foto : IST)

GUNUNGKIDUL, Jowonews.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gunungkidul segera melakukan pengembangan taman batu geopark dengan luas satu hektar senilai Rp 2,8 miliar (US $ 220.000). Taman batu tersebut digunakan sebagai studi dan pusat informasi tentang geopark dan untuk menarik lebih banyak wisatawan mengunjungi Gunungkidul. Rencananya taman ini akan dibuat di Ngingrong, Kecamatan Mulo, Gunungkidul. Rencananya, pembangunan … Baca Selengkapnya

Di Maria Kagumi Kualitas Rooney

Angel Di Maria dan Rooney

Jowonews.com – Pemain asal Argentina, Angel Di Maria, mengaku dirinya cukup terkejut dengan kualitas yang dimiliki oleh rekan satu timnya saat ini di Manchester United, Wayne Rooney. “Rooney adalah pemain yang berkualitas. Ia memiliki mindset dan keinginan yang luar biasa untuk bermain di setiap pertandingan dan hal itu tak tertandingi (oleh pemain lain). Ia bermain … Baca Selengkapnya

Messi Lebih Mahal Daripada Ronaldo

Lionel Messi. (Foto : IST)

Jowonews.com – Studi tentang harga jual pemain yang dilakukan oleh International Centre for Sports Studies (CIES) menunjukkan bahwa Lionel Messi saat ini berharga 87 juta Euro (68 Juta Pounds) lebih mahal ketimbang Cristiano Ronaldo. CIES sebelumnya tengah melakukan studi tentang harga jual para pemain bintang di seluruh dunia, terutama di Eropa. Mereka lantas merilis nama … Baca Selengkapnya