Jowonews

Logo Jowonews Brown

PKS Prihatin dengan Persekusi Deklarator #2019GantiPresiden

Jakarta ,Jowonews.com — Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera merasa prihatin dengan aksi persekusi dan penghadangan terhadap salah satu deklarator #2019GantiPresiden Neno Warisman, pengacara Mursal dan musisi John Alang di Bandara Batam, Sabtu (28/7/2018) malam. Deklarator gerakan #2019GantiPresiden ini menegaskan jika tindakan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab di area bandara yang seharusnya steril itu tidak … Baca Selengkapnya

Polda Jateng Akan Amankan Pengajian Ustad Abdul Somad di Unissula

SEMARANG, Jowonews.com – Kepolisian Daerah Jawa Tengah akan mengamankan jalannya acara tabligh akbar dengan penceramah Ustad Abdul Somad di Universitas Islam Sultan Agung Semarang. “Surat tanda terima pemberitahuan tentang kegiatan yang di Unissula itu tetap kita keluarkan dan kita berikan pengamanan,” kata Kapolda Jateng Irjen Pol Condro Kirono usai menghadiri rapat paripurna DPRD Jawa Tengah … Baca Selengkapnya

Pemkot Pekalongan Akan Beri Sertifikat Hewan Kurban Layak

PEKALONGAN, Jowonews.com – Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, akan memberikan sertifikat pada hewan kurban layak yang dijual oleh pedagang menjelang Idul Adha 1439 Hijriah. Kepala Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan Dinas Pertanian dan Peternakan Kota Pekalongan Wismo Adityo di Pekalongan, Senin, mengatakan bahwa petugas akan melakukan pemeriksaan pada hewan kurban yang dijual oleh pedagang di … Baca Selengkapnya

Keberangkatan Jamaah Haji Kloter 43 Surakarta Tertunda 11 Jam

BOYOLALI, Jowonews.com – Keberangkatan jamaah calon haji kloter 43 asal Kabupaten Klaten Embakarkasi Surakarta ke Tanah Suci Mekkah tertunda sekitar 11 jam karena padatnya arus pesawat di Bandara. Rombongan jamaah calon haji kloter 43 tersebut sesuai jadwal seharusnya diberangkatkan melalui Bandara Adi Soemarmo Boyolali, pada pukul 06.45 WIB, tetapi karena pesawat terbang dengan nomor penerbangan … Baca Selengkapnya

Harga Sayuran Kembali Stabil

PURWOKERTO, Jowonews.com – Harga beberapa jenis sayuran yang ditawarkan para pedagang di Pasar Manis Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, kembali stabil setelah sempat mengalami kenaikan karena berkurangnya pasokan. “Pasokan sudah mulai lancar, harga sayuran sudah mulai turun lagi,” kata salah satu pedagang di Pasar Manis, Robianti (47), di Purwokerto, Senin. Dia mencontohkan harga sayur kangkung … Baca Selengkapnya

Gelombang Laut Selatan Jateng Masih Berbahaya

CILACAP, Jowonews.com – Gelombang di laut selatan Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta masih berbahaya bagi pelayaran. “Hal ini disebabkan gelombang tinggi masih berpotensi terjadi, trennya awal Agustus baru agak menurun. Pada Juli dan Agustus rata-rata gelombangnya tinggi karena puncak angin timuran,” kata Kepala Kelompok Teknisi Stasiun Meteorologi BMKG Cilacap Teguh Wardoyo di Cilacap, Jateng, … Baca Selengkapnya

Chelsea dan Liverpool Rebutan Winger Muda Dortmund

INGRRIS ,Jowonews.com — Chelsea dan Liverpool sedang memperebutkan tanda tangan pemain Borussia Dortmund, Christian Pulisic. Selain dua klub tersebut Bayern Munich dan Real Madrid juga tengah memantau sang pemain. Borussia Dortmund sendiri dipercaya siap untuk melepas pemain mudanya tersebut pada kisaran harga 65 juta pounds.Pemain 19 tahun tersebut masih punya kontrak di Dortmund hingga tahun … Baca Selengkapnya

Pertamina Bangun Proyek Senilai Rp 20 Trilun di Indonesia Timur

JAKARTA, Jowonews.com – PT Pertamina (Persero) membangun sebanyak 29 proyek strategis khususnya wilayah Indonesia Timur yang memiliki nilai keseluruhan sebesar Rp 20 triliun. Berdasarkan data yang diterima Antara di Jakarta, Senin, proyek tersebut dibagi dalam empat kategori, yakni pembangunan Terminal BBM serta pipanisasi, pembangunan Terminal LPG, perbaikan hingga pengembangan sarana tambat dan pembangunan Depot Pengisian … Baca Selengkapnya