Jowonews

Logo Jowonews Brown

Rakyat Belum Bisa Nikmati Turunnya Harga Premium

BBM

SEMARANG, Jowonews.com – Rakyat memang selalu jadi pihak yang dikorbankan. Situasi ini setidaknya terjadi pada persoalan bahan bakar minyak (BBM). Meski pemerintah pusat sudah menurunkan harga BBM, rakyat Jateng dipastikan tidak bisa menikmati penurunan harga tersebut. Terbukti, biaya transportasi di Jateng belum ada rencana untuk dikaji ulang. Pemprov Jateng masih membolehkan para pengusaha angkutan menggunakan … Baca Selengkapnya

Semarang Naikan Tarif Angkutan Maksimal 18%

Semarang, Jowonews.com – Pemerintah Kota Semarang memutuskan kenaikan tarif penumpang angkutan umum sebagai penyesuaian atas kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM), maksimal sebesar 18%. Pengawasan dan penindakan terhadap pengusaha dan awak angkutan yang melanggar akan dilakukan. ‘’Hasilnya saya telah menerima laporannya tadi (kemarin, red). Keputusannya tarif angkutan umum di Kota Semarang naik 10-18% karena penyesuaian … Baca Selengkapnya

Penghasilan Bakal Turun, Sopir Angkot Resah

Kudus-Sopir angkudes di Kabupaten Kudus mulai resah dengan kenaikan harga BBM jenis premium karena potensi penghasilannya bakal turun. Selain itu, mereka juga resah dengan jumlah penumpangnya karena pengalaman sebelumnya ketika ada kenaikan harga BBM justru berdampak pada jumlah penumpangnya juga ikut turun. “Pengalaman tahun lalu setiap ada kenaikan harga BBM, penumpangnya bukannya bertambah tapi malah … Baca Selengkapnya

Mahasiswa UIN Semarang Tuntut Jokowi-JK Turun Jika BBM Naik

Mahasiswa UIN Semarang Unjuk Rasa. (Foto : JN01/Jowonews.com)

Semarang, Jowonews.com – Gejolak gelombang penolakan kenaikan bahan bakar minyak (BBM) mulai terasa di Jawa Tengah. Puluhan mahasiswa Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) UIN Walisongo Semarang, melakukan aksi demo penolakan di depan gedung DPRD Jateng, Jumat (7/11/2014). Mereka bahkan menuntut, agar presiden Jokowi-Jk turun dari jabatannya jika benar-benar menaikan harga BBM. Kenaikan BBM bukan merupakan solusi, … Baca Selengkapnya