Jowonews

Logo Jowonews Brown

Petani Cengkih Minta Bantuan Bibit

MANADO, Jowonews.com – Petani cengkih di Kabupaten Minahasa Provinsi Sulawesi Utara meminta agar pemerintah memberikan bantuan bibit untuk mengganti pohon yang sudah tidak produktif lagi. “Kami meminta agar pemerintah memberikan bantuan bibit cengkih kepada petani karena pohon yang sudah tidak produktif semakin banyak,” kata petani cengkih asal Tondano Utara Minahasa Johnly Kilapong di Manado, Senin. … Baca Selengkapnya

Indonesia Tuan Rumah “AGENDA PERKOTAAN” Asia Pasifik

JAKARTA, Jowonews.com – Indonesia menjadi tuan rumah dalam agenda “New Urban Agenda” atau Agenda Baru Perkotaan yang diselenggarakan oleh pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kemen PUPR) pada 19-21 Oktober 2015. “Indonesia terlibat aktif dalam penyusunan Agenda Baru Perkotaan melalui penyelenggaraan Asia Pasific Urban Forum (APUF-6) ini. Keterlibatan Indonesia ini merupakan untuk menunjukkan … Baca Selengkapnya

Perusahaan Garmen Butuh Ribuan Tenaga Kerja

SEMARANG, Jowonews.com – Asosiasi Pertekstilan Indonesia (API) Kota Semarang menyatakan perusahaan garmen di Jawa Tengah masih membutuhkan ribuan tenaga kerja terampil. “Perusahaan garmen tersebut baik yang baru maupun yang relokasi dari daerah lain,” kata Ketua API Kota Semarang Agung Wahono di Semarang, Senin. Menurut dia, dari awal tahun 2015 hingga saat ini pada tercatat ada … Baca Selengkapnya

Kabupaten Banyumas Kering

BANYUMAS, Jowonews.com – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Banyumas, Jawa Tengah, menyatakan bahwa bencana kekeringan yang melanda kabupaten itu semakin meluas. “Hingga saat ini, kekeringan telah melanda 48 desa di 17 kecamatan. Padahal, tahun lalu hanya 14 desa,” kata Kepala Pelaksana Harian BPBD Banyumas Prasetyo Budi Widodo di Desa Keniten, Kecamatan Kedungbanteng, Banyumas, Senin. Bahkan, … Baca Selengkapnya

Deregulasi-Wapres: Buruh Tidak Perlu Unjuk Rasa Lagi

JAKARTA, Jowonews.com – Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan, para pekerja seharusnya tidak perlu melakukan unjuk rasa lagi meminta kenaikan upah dengan paket kebijakan ekonomi yang dikeluarkan pemerintah. “Seharusnya tidak perlu demo lagi. Buruh sudah menerima upah minimum. Nah ini jangan lupa, minimum 10 persen naik setiap tahun,” kata Wapres di kantornya di Merdeka Utara, Jakarta, … Baca Selengkapnya

Tuding Diskriminasi, 18 Tahanan KPK Surati Jokowi

JAKARTA, Jowonews.com– Sebanyak 18 tahanan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyurati Presiden Joko Widodo soal diskriminasi hukum padahal semua warga negara adalah sama tapi tidak berlaku bagi Abraham Samad dan Bambang Widjojanto. “Kami tidak gentar menghadapi sidang di pengadilan sesuai amanah pasal 27 UUD 1945, tapi mengapa ada perlakuan hukum yang berbeda terhadap mantan pimpinan KPK,” … Baca Selengkapnya

Aceh Barat, Pengamanan Rumah Ibadah Diperketat

MEULABOH-ACEH, Jowonews.com – Sedikitnya 34 anggota kepolisian dibantu TNI dikerahkan membantu pengamanan pada rumah ibadah (gereja) di seputar Meulaboh Kabupaten Aceh Barat, Provinsi Aceh. Kapolres Aceh Barat AKBP Teguh Priyambodo Nugroho di Meulaboh, Kamis mengatakan pengamanan rumah ibadah merupakan salah satu tanggung jawab pihak kepolisian untuk memberi rasa aman dan pelayanan kepada masyarakat. “Pengamanan rumah-rumah … Baca Selengkapnya

Kekerasan Meningkat Di Bengkulu

BENGKULU, Jowonews.com – Badan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (BP3A) Provinsi Bengkulu, mencatat dalam kurun 2010 hingga 2014, kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak meningkat hingga 365 persen di daerah itu. Kepala BP3A Provinsi Bengkulu, Diah Irianti di Bengkulu, Kamis mengatakan kasus kekerasan tersebut berbentuk fisik dan seksual yang lebih 60 persen dilakukan oleh orang … Baca Selengkapnya