Jowonews

Logo Jowonews Brown

ILDI Temanggung Kenalkan Olahraga Langkah Dansa

TEMANGGUNG – Ikatan Langkah Dansa Indonesia (ILDI ) Kabupaten Temanggung mengenalkan olahraga Langkah Dansa kepada masyarakat. Pada Sabtu (4/3/2023) kemarin, ILDI Temanggung menggelar Festival Langkah Dansa dalam rangka menyambut HUT ke-3 DPW ILDI Temanggung, di Halaman Gedung Pemuda. Ketua DPW ILDI Kabupaten Temanggung Friska Noormatin mengatakan, dansa merupakan olahraga langkah yang banyak memberikan manfaat. Tidak … Baca Selengkapnya

Dindukcapil Kebut Perekaman Pemilih Pemula Pemilu 2024

Dindukcapil Temanggung

TEMANGGUNG – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dindukcapil) Kabupaten Temanggung mencatat terdapat 16.000 warga di kabupaten tersebut belum melakukan perekaman data dan pembuatan KTP elektronik. Kepala Dindukcapil Kabupaten Temanggung N. Bagus Pinuntun mengatakan, Dindukcapil kebut perekaman data pada 16.000 warga di kabupaten tersebut. Perekaman melalui pelayanan mobile hingga di pelosok kabupaten, selain fasilitas di kantor. … Baca Selengkapnya

Pemkab Temanggung Gulirkan Pelatihan Keterampilan Kerja Untuk Korban PHK

Pelatihan Keterampilan Kerja

TEMANGGUNG – Pelatihan keterampilan kerja kepada warga korban PHK diberikan Pemkab Temanggung melalui Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja (Dinperinaker). Kepala Dinperinaker Kabupaten Temanggung Agus Sarwono mengatakan, pelatihan keterampilan kerja ditujukan untuk menambah kapasitas dan kualitas pekerja, sehingga bisa sebagai modal untuk mencari pekerjaan di tempat lain. “Bermodal keterampilan yang diperoleh, diharapkan bisa untuk membuka lapangan … Baca Selengkapnya

Angka Kemiskinan di Temanggung Turun 0,84 Persen

Angka Kemiskinan Temanggung Turun

TEMANGGUNG – Angka kemiskinan di Kabupaten Temanggung mengalami penurunan sebesar 0,84% pada tahun 2022. Bupati Temanggung Muhammad Al Khadziq mengatakan pada tahun 2022, angka kemiskinan di Kabupaten Temanggung berada pada urutan ke-13 dari daftar 35 kabupaten dan kota di Provinsi Jawa Tengah. “Angka kemiskinan di Temanggung tahun 2020 sebesar 9,96%, saat Covid-19 memuncak angka kemiskinan … Baca Selengkapnya

Ruwat Rigen, Tradisi Petani Kledung Temanggung Jelang Panen Tembakau

Ruwat Rigen Kledung Temanggung

TEMANGGUNG – Sejumlah petani di Kecamatan Kledung, Kabupaten Temanggung menggelar tradisi Ruwat Rigen. Tradisi para petani di Lereng Gunung Sumbing dan Sindoro ini dilakukan sesaat sebelum melakukan proses panen tembakau. Ruwat Rigen diawali dengan prosesi kirab dari lapangan Desa Kledung menuju Rest Area Kledung. Proses yang diikuti peserta dari 13 desa ini dipimpin kepala desa … Baca Selengkapnya

Petani Temanggung Jajaki Padi Organik Untuk Tembus Pasar Ekspor

TEMANGGUNG – Beberapa kalangan petani sejumlah kecamatan di Kabupaten Temanggung, kini tengah menjajaki menanam padi organik untuk komoditas ekspor. Pendamping Relawan Penggerak Petani Kabupaten Temanggung dan Magelang, Edi Sriyono di Temanggung, mengatakan saat ini sebagian besar petani berada di fase konversi atau tengah beradaptasi menuju perubahan kultur menanam padi organik. “Permintaan beras organik di pasar … Baca Selengkapnya

Tradisi Wiwit Tembakau, Ritual Adat Di Lereng Sindoro Mengawali Masa Panen

Warga di Lereng Gunung Sindoro, Kabupaten Temanggung, memiliki tradisi tersendiri untuk mengawali masa panen tembakau. Setiap keluarga membawa makanan seperti nasi tumpeng, ingkung, dan jajanan pasar. Tradisi ini biasa disebut dengan Tradisi Wiwit Tembakau. Penyelenggaraan tradisi ini dipusatkan di Desa Mranggen Tengah, Kecamatan Banjarsari. Rangkaian ritual atau upacara dilakukan sebagai wujud syukur dan permohonan kepada … Baca Selengkapnya

UMK 2016 Temanggung Diusulkan Rp.1,278 Juta

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Pemerintah Kabupaten Temanggung mengusulkan kepada Gubernur Jawa Tengah upah minimum kabupaten 2016 sebesar Rp1,278 juta. Kepala Bidang Bimbingan dan Pengawasan Tenaga Kerja Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Temanggung Sutar Widagdo di Temanggung, Rabu, mengatakan usulan UMK telah dikirim ke Gubernur Jawa Tengah pada 28 September 2015. “Usulan UMK tersebut merupakan hasil … Baca Selengkapnya