Jowonews

Logo Jowonews Brown

Sore Ini NU Jatim Pantau 17 Titik Pengamatan Hilal

SURABAYA, Jowonews.com – Guna mengetahui awal mulai Bulan Ramadan, Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur menyiapkan 17 lokasi rukyatul hilal atau pengamatan hilal (rembulan usia muda pertanda pergantian kalender) untuk menentukan awal Ramadhan 1437 Hijriah. “Kami sudah berkoordinasi dengan pengurus cabang NU se-Jatim dan siap menyelenggarakan rukyatul hilal di beberapa kabupaten/kota di Jawa Timur … Baca Selengkapnya

Ribuan Karnaval Dugderan Padati Simpanglima

SEMARANG, Jowonews.com – Ribuan peserta mearamaikan prosesi karnaval dudgeran yang berlangsung di Lapangan Pancasila Simpanglima Semarang, Minggu (5/6) pagi. Peserta yang meramaikan acara ini datang dari berbagai sekolah SD, SMP, UPTD Pendidikan kecamatan seluruh Kota Semarang, dan stakehokder. Masing-masing peserta menampilkan berbagai macam seni dan budaya yang tak lepas dari Warak Ngendok. Beberapa juga tampil … Baca Selengkapnya

Pemerintah Harus Serius Amalkan Pancasila

JAKARTA, Jowonews.com – Penetapan 1 Juni sebagai Hari Lahirnya Pancasila hendaknya tidak sekedar seremonial belaka. Namun hal itu membawa konsekuensi kolektif, semua elemen bangsa, terutama pemerintah harus serius mengamalkan Pancasila dalam kehidupan sehari-hari. Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid mengungkapkan hal itu saat membuka Sosialisasi Empat Pilar MPR RI untuk pengurus dan anggota Badan Komunikasi  … Baca Selengkapnya

Presiden Diminta Turun Langsung untuk Turunkan Harga Kebutuhan Pokok

JAKARTA, Jowonews.com  —  Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid berharap agar Presiden RI Joko Widodo  blusukan lebih intens, turun langsung ke pasar-pasar rakyat menjelang dan di tengah Ramadhan,  serta mendekati hari raya Idul Fitri utuk menjaga dan menurunkan harga-harga kebutuhan pokok rakyat. “Saya apresiasi pernyataan tegas Presiden yang meminta agar harga-harga kebutuhan pokok rakyat … Baca Selengkapnya

Persis Kalahkan Persip Pekalongan 2-1

SOLO, Jowonews.com – Persis berhasil memenuhi ambisinya meraih tiga poin setelah mengalahkan Persip Pekalongan dengan skor 2-1 pada laga lanjutan Grup 3 Turnamen Indonesia Soccer Championship Seri B 2016 di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengan, Sabtu. Dua gol untuk Persis Solo dicetak oleh Dedi Cahyono pada menit 10 dan Tinton Suharto menit 81, sedangkan gol … Baca Selengkapnya