Jowonews

Logo Jowonews Brown

Sebanyak 20.000 Porsi Sambal Akan Dibagikan Gratis Di Festival Kuliner Solo

SURAKARTA – Event tahunan Solo Indonesia Culinary Festival (SICF) akan kembali digelar pada 4-7 Agustus 2022 di Kota Solo. Pada nantinya sebanyak 20.000 porsi sambal akan dibagikan grastis kepada para pengunjung. Kabid Pengembangan Sumberdaya Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Solo, Is purwaningsih mengatakan, perhelatan kuliner tahunan ini akan digelar di … Baca Selengkapnya

Petani Temanggung Jajaki Padi Organik Untuk Tembus Pasar Ekspor

TEMANGGUNG – Beberapa kalangan petani sejumlah kecamatan di Kabupaten Temanggung, kini tengah menjajaki menanam padi organik untuk komoditas ekspor. Pendamping Relawan Penggerak Petani Kabupaten Temanggung dan Magelang, Edi Sriyono di Temanggung, mengatakan saat ini sebagian besar petani berada di fase konversi atau tengah beradaptasi menuju perubahan kultur menanam padi organik. “Permintaan beras organik di pasar … Baca Selengkapnya

Jamu Coro, Minuman Tradisional Warisan Kesultanan Demak Bintoro

Jamu Coro

DEMAK – Kabupaten Demak sejauh ini identik dengan tempat wisata religi, dimana di daerah tersebut terdapat Makam raja-raja Demak dan Makam anggota Wali Songo, Sunan Kalijaga. Selain itu juga terdapat Masjid Agung Demak, yang merupakan peninggalan Kerajaan Demak Bintoro. Namun, ternyata ada peninggalan lain selain dalam bentuk fisik, yakni Jamu Coro. Jamu Coro merupakan minuman … Baca Selengkapnya

Muria Fashion Week 2022, Peragaan Busana Ala Anak-Anak ‘SCBD’ di Kudus

KUDUS – Demam Citayam Fashion Week ternyata jadi pemancing semangat atau inspirasi daerah lainnya di Indonesia. Konsep pagelaran fashion yang sederhana ini sangat mudah diduplikasi. Peserta hanya perlu berlenggak-lenggok dengan mengenakan fashion pilihannya di atas zebra cross. Baru-baru ini di Kudus, Jawa Tengah, juga terdapat perlombaan peragaan busana Muria Fashion Week 2022 di kawasan Alun-alun … Baca Selengkapnya

Jenang Lot Karya Sari, Jenang Kenyal Oleh-oleh Khas Magelang

Jenang Lot Karya Sari

MAGELANG – Kabupaten Magelang selain menyajikan pesona alam yang memikat, juga memiliki kuliner khas yang patut untuk dicoba. Selain gethuk, di Magelang juga terdapat Jenang Lot yang dapat dijadikan oleh-oleh. Makanan yang terbuat dari campuran tepung beras ketan, gula pasir, gula Jawa, dan santan ini memiliki rasa manis dengan tekstur padat dan kenyal. Salah satu … Baca Selengkapnya