Jowonews

Logo Jowonews Brown

Penarikan Parkir di Pasar Johar Diprotes Pedagang

SEMARANG, Jowonews.com – Penarikan parkir oleh juru parkir di akses masuk Pasar Johar Sementara yang berada di Kawasan Masjid Agung Jawa Tengah (MAJT) diprotes para pedagang. Terlebih secara umum belum banyak aktivitas dalam pasar tersebut. Berdasarkan pantauan lapangan, pos parkir berdiri di dua sisi jalan akses masuk dan keluar menuju pasar. Setiap pengendara kendaraan yang … Baca Selengkapnya

Dishub Semarang Terus Persiapkan Agenda Mudik Lebaran

Semarang, Jowonews.com – Pembenahan sarana prasarana menjelang arus mudik lebaran di kota Semarang terus dilakukan. Kepala dishubkominfo Kota Semarang, Agus Hermunanto mengatakan telah bekerjasama dengan organda dan pengusaha untuk melakukan pembenahan ini. “Kami bekerja sama dengan organda untuk pembenahan angkutan bis baik AKDP atau AKAP,” kata Agus Hermunanto di Semarang, Senin, (22/06). Lebih lanjut, Agus … Baca Selengkapnya

Pertumbuhan Kurang, Beban Jalan di Jateng Semakin Berat

Semarang, Jowonews.com – Angkutan barang yang melintas di provinsi Jawa Tengah terus mengalami penambahan. Sementara pertumbungan jalan peningkatannya tidak signifikan. Hal ini menyebabkan beban jalan raya di Jawa Tengah semakin berat. Berdasarkan data Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dishubkominfo) Jateng selama 2014, angkutan berang yang melintas di provinsi ini mencapai 1.777.866 unit kendaraan, dengan beban … Baca Selengkapnya

Besok, BRT Trans Semarang Koridor III (Pelabuhan – Jl. Sultan Agung) Mulai Beroperasi

Semarang, Jowonews.com – Bus Rapid Transit (BRT) Trans Semarang Koridor III akan mulai beroperasi pada Sabtu (1/11)/ besok. Sebanyak 10 armada disiapkan untuk koridor III, yang akan melayani rute Pelabuhan Tanjung Emas – Jalan Sultan Agung. Rencananya, Wali Kota Hendrar Prihadi akan meresmikan langsung pengoperasian BRT Trans Semarang Koridor III pada Rabu (5/11) nanti. Kepala … Baca Selengkapnya