Jowonews

Logo Jowonews Brown

Terkait Larangan Cantrang, Nelayan Siap Gugat Kementerian Kelautan

Nelayan Mencari Ikan. (Foto : IST)

SEMARANG, Jowonews.com – Kalangan nelayan siap mengajukan gugatan ke PTUN terkait larangan penggunaan alat tangkap cantrang oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP). Apalagi baru-baru ini Ombudsman RI mengeluarkan rekomendasi untuk menunda pelarangan alat tangkap ikan cantrang. “Pelarangan alat tangkap cantrang harus ditunda minimal dua tahun. Jika kementerian tak menghiraukan rekomendasi Ombudsman RI, maka jalur PTUN … Baca Selengkapnya

Masyarakat Diminta Awasi Distribusi Gas Elpiji 3 Kg

Semarang, Jowonews.com – Pertamina mengajak masyarakat untuk melakukan pengawasan terhadap distribusi gas elpiji 3 kg agar tepat sasaran selama bulan puasa dan lebaran. Hal ini disampaikan External Relation Pertamina Marketing Operation Region  IV Jateng DIY, Roberth MV Dumatubun pada Jumat (12/06) di Semarang. “Pertamina hanya melakukan distribusi gas elpiji 3 kg sampai tingkat agen, jangan … Baca Selengkapnya

Temuan Merica Palsu Akan Ditindaklanjuti Pemprov

Semarang, Jowonews.com – Terkait adanya temuan merica palsu, Pemerintah Provinsi Jawa Tengah bakal melakukan pengujian laboratorium.  Merica palsu itu diduga berasal dari semen putih dan mempunyai tekstur yang rapuh serta mudah pecah bila dibandingkan dengan yang asli. Pemprov akan menanggapi semua informasi yang diterima dari masyarakat dengan melakukan serangkaian pengujian.  “Sebenarnya mudah untuk memastikan apakah merica … Baca Selengkapnya

Dewan Minta Pemerintah Antisipasi Kemacetan Mudik Lebaran

Semarang Macet, Pemkot disarankan DPRD beberapa hal. (Foto : IST)

Semarang, Jowonews.com – Wakil Ketua Komisi D DPRD Jateng, Hadi Santoso meminta pemerintah diminta mulai melakukan berbagai antisipasi untuk mengatasi kemacetan lalu lintas selama arus mudik dan arus balik Lebaran 2015. Dikatakan Hadi, pemerintah yang dalam hal ini sebagai pelayan masyarakat memang mempunyai tanggung jawab untuk meminimalisasi terjadinya kemacetan pada arus mudik tahun ini. Hadi … Baca Selengkapnya

PKS Apresiasi Sikap Pemerintah Terkait Rohingya

PKS Apresiasi sikap pemerintah terkait Rohingya

Semarang, Jowonews.com – Fraksi Partai Keadilan Sejahtera DPR RI mengapresiasi sikap pemerintah Indonesia terkait dengan penanganan para pengungsi Rohingya yang terdampar dan saat ini ditampung di Aceh Utara, Kota Langsa dan Sumatera Utara. “Kami mengapresiasi sikap pemerintah melalui Wakil Presiden Jusuf Kalla yang memerintahkan Badan Nasional Penanggulangan Bencana dan Kementerian Sosial untuk membantu pengungsi Rohingya,” … Baca Selengkapnya

BBM Naik, Pemerintah Diminta Membakukan Harga Untuk Angkutan

Semarang, Jowonews.com – Kenaikan harga Bahan Bakar Minyak dikhawatirkan akan berdampak kepada kenaikan tarif angkutan umum. Hal ini akan berimbas menurunnya minat masyarakat untuk memanfaatkan layanan transportasi umum tersebut. Menurut Ketua Organisasi Angkatan Darat (Organda) Semarang Wasi Darono dampak kenaikan BBM ini merugikan para pengusaha angkutan dan juga para awak angkutan. “Kerugian kami terletak pada … Baca Selengkapnya

Said Aqil Minta Pemerintah Waspadai ISIS

DEMAK, Jowonews.com – Sementara itu, terkait makin menguatnya gerakan Islamic State (IS) atau Islamic State of Iraq and Syiria (ISIS) diberbagai negara di Timur Tengah, Said Aqil meminta pemerintah Indonesia ikut mewaspadai aksi ISIS tersebut. Sebab, kata dia, warga Indonesia yang sudah bergabung dengan ISIS sudah mencapai 514 orang. Dari jumlah itu, 6 orang sudah … Baca Selengkapnya

DPRD Kendal Segera Ajukan Raperda Pendidikan Gratis

Kendal, Jowonews.com  – Komisi D DPRD Kendal segera mengajukan rancangan peraturan daerah (Raperda) pendidikan gratis 12 tahun. Raperda inisiatif itu kini sedang digodok komisi yang membidangi pendidikan dan kesehatan ini. Jika raperda itu disahkan, tidak ada lagi siswa putus sekolah atau drop out gara-gara tidak mampu. Selama ini banyak siswa dari kalangan tidak mampu terpaksa … Baca Selengkapnya