Jowonews

Logo Jowonews Brown

BSI Masuk The World’s Best Banks 2021

JAKARTA, Jowonews- PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) berhasil meraih prestasi gemilang dengan dinobatkan sebagai salah satu bank terbaik di dunia atau The World’s Best Banks 2021 oleh Forbes. Direktur Utama BSI Hery Gunardi menyatakan pengakuan bergengsi ini menjadi motivasi bagi BSI untuk terus berupaya mencetak kinerja gemilang dan mendorong pengembangan ekonomi di tengah pandemi … Baca Selengkapnya

KPK: Yudi Kristiana Salah Satu Jaksa Terbaik

JAKARTA, Jowonews.com – Pelaksana Tugas (Plt) Wakil Ketua KPK Indriyanto Seno Adji mengakui bahwa Yudi Kristiana adalah salah satu jaksa terbaik yang ditempatkan di KPK. “Kami juga kehilangan Dr Yudi sebagai salah satu jaksa terbaik yang ditempatkan di KPK,” kata Indriyanto melalui pesan singkat yang diterima, di Jakarta, Selasa. Jaksa Utama Pratama Dr. Yudi Kristiana … Baca Selengkapnya

Temanggung Terbaik Bidang Kesehatan

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Kabupaten Temanggung menjadi salah satu kabupaten terbaik di Jawa Tengah dalam pembangunan bidang kesehatan dengan indikator rendahnya kematian ibu melahirkan. “Selama 2015 kematian ibu melahirkan di Temanggung hanya tiga orang dan merupakan terendah di Provinsi Jawa Tengah,” kata Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Temanggung Suparjo di Temanggung, Kamis. Ia mengatakan hal tersebut usai … Baca Selengkapnya

Ini Tiga Kantor Samsat Terbaik di Jateng

Kantor Samsat Jateng. (Foto : IST)

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo mengumumkan pemenang penghargaan “Samsat Idol” Jawa Tengah tahun 2015 saat penyelenggaraan upacara peringatan Hari Pahlawan, Selasa (10/11) di halaman kantor Gubernur. Sebagaimana diketahui Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat), atau dalam Bahasa Inggris One Roof System, adalah suatu sistem administrasi yang dibentuk untuk memperlancar dan mempercepat pelayanan … Baca Selengkapnya

Nilai UN Terbaik se-Jateng Diraih SMAN 1 Kudus

Kudus, Jowonews.com – SMA Negeri 1 Kudus mencatatkan prestasi membanggakan  karena hasil ujian nasional (UN) untuk mata jurusan IPA tercatat terbaik se-Jawa Tengah tahun ini.  “Prestasi ini tentu sangat membanggakan,” kata Kepala Disdikpora Kabupaten Kudus Joko Susilo, baru-baru ini. Untuk mencapai prestasi tersebut bukan perkara mudah, kartena harus bersaing dengan 1.477 sekolah baik yang berstatus … Baca Selengkapnya