Jowonews

Logo Jowonews Brown

Unnes Terapkan Teknologi Tanda Elektronik Untuk Jamin Keaslian Ijazah

Universitas Negeri Semarang (Unnes)

SEMARANG – Universitas Negeri Semarang (Unnes) mulai menerapkan teknologi tanda tangan elektronik untuk menjamin keotentikan ijazah, transkrip, dan Surat Keterangan Pendamping Ijazah (SKPI) alumninya. Kebijakan ini akan diterapkan pada alumni yang akan diwisuda pada periode 115, Selasa dan Rabu (13-14/6/2023), untuk mengatasi modus pemalsuan dokumen yang semakin canggih. Unnes telah bermitra dengan Badan Siber dan … Baca Selengkapnya

Mahasiswa Unnes Tuntut Transparansi Keuangan Kampus

SEMARANG, Jowonews.com – Mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes) meminta pihak kampus transparan soal kondisi keuangan lembaga pendidikan tersebut selama pandemi COVID-19. Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa Unnes, Fajar Ahsanul Hakam di Semarang, Kamis, mengatakan saat ini kondisi perguruan tinggi negeri tersebut tidak dalam kondisi yang baik-baik saja. Menurut dia, kondisi keluarga para mahasiswa Unnes sedang terdampak … Baca Selengkapnya

Jubir Kampus Sebut Ada Pihak Tidak Suka Dengan Kemajuan Unnes

SEMARANG, Jowonews.com – Juru bicara Universitas Negeri Semarang (Unnes) Muhamad Burhanudin menyebut ada pihak-pihak tidak bertanggung jawab yang tidak suka dengan kemajuan perguruan tinggi ini yang melejit prestasinya di bawah kepemimpinan Rektor Fathur Rokhman. “Ada pihak tidak bertanggung jawab yang gemar mengangkat rumor yang tidak pernah terbukti kebenarannya,” kata Kepala Unit Pelaksana Teknis Humas Unnes … Baca Selengkapnya

Sebanyak 12.322 Peserta Ikuti Tes Seleksi Mandiri UNNES

SEMARANG, Jowonews.com – Sebanyak 12.322 calon mahasiswa mengikuti ujian seleksi mandiri Universitas Negeri Semarang (Unnes) yang akan digelar pada 21 dan 22 Juli 2019. Rektor Unnes Fathurrahman di Semarang, Minggu, mengatakan, dari 21.658 pendaftar terdapat 12.322 calon mahasiswa baru yang mengikuti ujian. Ia menjelaskan ujian untuk jalur mandiri ini sendiri terbagi menjadi dua, yakni Ujian … Baca Selengkapnya

Mantan Rektor Unnes Wafat di Usia 73 Tahun

SEMARANG, Jowonews.com – Mantan Rektor Universitas Negeri Semarang Profesor Rasdi Ekosiswoyo berpulang ke Rahmatullah pada usia 73 tahun, Selasa (11/6) pukul 01.10 WIB di Rumah Sakit Elisabeth Semarang, Jawa Tengah. Sebelumnya almarhum yang menjabat Rektor Unnes pada periode 1994-2002 beberapa kali menjalani perawatan medis di RS Elisabeth akibat penyakit yang dideritanya. Almarhum yang meninggalkan seorang … Baca Selengkapnya

Internasionalisasi Bukan Sekadar Gengsi

Perkembangan pendidikan tinggi telah berubah secara drastis selama beberapa dekade belakangan ini. Ke depan akan semakin terlihat perubahan yang lebih nyata lagi, yaitu internasionalisasi pendidikan tinggi yang kian menjadi prioritas di banyak negara di dunia. Internasionalisasi pendidikan khususnya di perguruan tinggi bukanlah hal baru, karena istilah tersebut sudah hadir sejak tahun ‘90an. Namun, bagi seseorang … Baca Selengkapnya

Mahasiswa Unnes Protes Penutupan PGSD Tegal

SEMARANG, Jowonews.com – Ratusan mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Negeri Semarang Unit Pelaksana Program Tegal memprotes penutupan prodi itu pada tahun 2017. “Kami mahasiswa PGSD yang tinggal di Tegal kecewa sehingga datang ke sini untuk meminta keadilan. Kenapa PGSD di Tegal mau ditutup,” kata Koordinator Aksi Arif Nur Muhammad, di Semarang, Jumat … Baca Selengkapnya

UNNES Jadi Kampus Hijau Nomor 6 se-Indonesia versi Green Matric

SEMARANG, Jowonews.com – Setelah mendapatkan predikat A, Universitas Negeri Semarang menjadi kampus hijau dengan predikat nomor 6 se Indonesia versi Green Matric. Sementara, untuk kategori Green Metric Ranking of World Universities, UNNES berhasil masuk ke di peringkat 95 Green Metric Ranking of World Universities 2016. UNNES menduduki peringkat ke-95 (skor 5738). Pada tahun ini, University … Baca Selengkapnya