Jowonews

Logo Jowonews Brown

Taman Nol Kilometer Jadi Pusat Malam Tahun Baru

Hendi menggelar gerakan cabut paku. (Foto : Dok.Jowonews)

SEMARANG, Jowonews.com – Jelang pergantian tahun 2014-2015, Pemkot Semarang akan menggelar event malam tahun baru di Taman Nol Kilometer (depan Kantor Pos Besar Johar).  Sementara Lapangan Pancasila di kawasan Simpanglima dilarang menjadi pusat perayaan malam pergantian tahun. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Semarang Masdiana Safitri mengatakan, perayaan tahun baru di Taman Nol Kilometer akan digelar … Baca Selengkapnya

KONI Rp 50 M, MAJT Hanya Diberi Rp 2 M

SEMARANG, Jowonews.com – Perhatian Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dibawah kepemimpinan Guernur Ganjar Pranowo terhadap tempat ibadah keagamaan, khususnya masjid dan mushola memang patut dipertanyakan. Pasalnya, disaat Masjid Agung Jawa Tengah (MAJT) pada tahun 2015 hanya akan diberi hibah Rp 2 miliar, ternyata pemprov mengalokasikan anggaran untuk KONI sampai Rp 50 miliar. Jomplangnya alokasi untuk MAJT … Baca Selengkapnya

Gubernur Didesak Gunakan Dana Tak terduga

Semarang, Jowonews.com – Gubernur Jateng Ganjar Pranowo diminta segera bergerak cepat setelah tanggap darurat bencana tanah longsor di Kecamatan Karangkobar, Kabupaten Banjarnegara selesai. Pasalnya, pemprov harus segera memperbaiki fasilitas umum yang terkena dampak longsor. Hal itu diungkapkan Wakil Ketua Komisi D DPRD Jateng Hadi Santoso. “Setelah tanggap darurat selesai, maka kita harus segera memperbaiki fasilitas … Baca Selengkapnya

Kantor Kemenag Kendal Ziarahi Makam Tokoh Kemenag

Kendal, Jowonews.com – Kantor Kantor Kementerian Agama Kendal tadi pagi menggelar acara ziarah ke makam para tokoh yang pernah berjasa bagi kementerian agama. Kegiatan tersebut dalam rangka memeringati Hari Amal Bakti (HAB) Kemenag ke-69. Ziarah ke makam para tokoh dipimpin langsung Kepala Kantor Kementerian Agama Kendal H Muh Saidun bersama para pejbat Kemenag. Makam yang … Baca Selengkapnya

Erupsi Gunung Gamalama Ternate, 9 Luka dan 1 Masih Dicari

Semarang, Jowonews.com – Erupsi Gunung Gamalama di Ternate, Provinsi Maluku Utara pada Kamis (17/12) pukul 22.41 WIT telah menimbulkan 9 orang luka-luka dan 1 orang masih dicari tim gabungan dari Tim Reaksi Cepat BPBD Provinsi Maluku Utara, BPBD Kota Ternate, TNI, Polri, Basarnas dan masyarakat. Menurut Sutopo Purwo Nugroho Kepala Pusat Data Informasi dan Humas … Baca Selengkapnya

Mahfud: Ganjar Keminter

Semarang, Jowonews.com – Perubahan atas APBD yang dilakukan secara sepihak oleh gubernur Jateng Ganjar Pranowo dinilai merupakan momentum tepat untuk memberi pelajaran. DPRD Jateng harus bertindak tegas kepada Ganjar Pranowo yang merasa paling pintar. “Kalau gubernur merubah APBD yang sudah diputuskan di DPRD, itu namanya nakal dan curang. DPRD Jateng harus bersikap tegas kepada gubernur,”tegas … Baca Selengkapnya

Tiga Masjid Besar Semarang Galang Dana Banjarnegara

MAJT (Foto : MAJT)

Semarang, Jowonews.com – Masjid menjadi pelopor bantuan ke Banjarnegara terus berlanjut. Sejak dimulai Senin (15/12) hingga Kamis malam (18/12), terkumpul Rp 158.300.000.Tiga masjid ternama di Semarang yang menjadi ujung tombak penggalangan dana kemanusiaan bagi korban bencana tanah longsor di Karangkobar, Banjarnegara adalah Masjid Agung Jawa Tengah (MAJT), Masjid Raya Baiturahman dan Masjid Besar Kauman. “Kita … Baca Selengkapnya

Diterjang Puting Beliung, Ratusan Rumah Di Pati Rusak

Ilustrasi angin puting beliung

Pati, Jowonews.com – Akibat diterpa angin kencang, 277 rumah warga Desa Bodeh, Kecamatan Pucakwangi, Kabupaten Pati, Rabu (17/12) malam mengalami kerusakan secara bervariasi. Kepala Desa Bodeh, Zamroni mengatakan, bencana puting beliung tersebut terjadi sekitar pukul 18.30 WIB. Akibatnya, lanjut dia, lebih dari separuh dari total sekitar 540 rumah yang ada di desanya mengalami kerusakan. Dari … Baca Selengkapnya