Jowonews

Logo Jowonews Brown

BPR-BKK di Jateng Diminta Fokus Penyaluran Kredit Produktif

SEMARANG, Jowonews.com – Bank Perkreditan Rakyat (BPR)—Badan Kredit Kecamatan (BKK) diminta untuk fokus pada penyaluran kredit yang sifatnya produktif kepda masyarakat. Hal tersebut disampaikan oleh anggota Komisi C Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jawa Tengah, Jamaluddin, dalam keterangannya pada Jumat (15/4/2016). Menurut Jamal  fokus BPR-BKK pada penyaluran kredit produktif tersebut adalah dalam upaya membantu meningkatkan … Baca Selengkapnya

Pemkab Kudus Persilahkan Investor Ramaikan Bisnis Taksi

KUDUS, Jowonews.com – Disaat kota-kota besar menghadapi masalah transportasi taksi, Pemkab Kudus justru memberikan kesempatan bagi investor untuk masuk. Peluang investasi di bidang transportasi, khususnya taksi di Kudus memang masih menjanjikan. Ini karena kuota kebutuhannya hingga kini belum terpenuhi. “Berdasarkan hasil kajian, kebutuhan armada taksi di Kabupaten Kudus sekitar 75 armada, sedangkan jumlah taksi yang … Baca Selengkapnya

Bahas Kompetisi, Klub dan Asprov PSSI Menghadap Jokowi

SEMARANG, Jowonews.com – Jumat (15/4) siang ini seluruh klub di tanah air bersama asprov PSSI akan melakukan audiensi dengan Presiden Joko Widodo di Istana Negara. Salah satu agenda yang kemungkinan besar akan dibahas adalah menyangkut kompetisi Indonesia Soccer Championsip (ISC) 2016. “Kita sudah dapat undangan berupa SMS untuk audiensi dengan Presiden Jokowi di Istana Jumat … Baca Selengkapnya

Serapan Beras Bulog di Kedu Mulai Tinggi

MAGELANG, Jowonews.com – Serapan Bulog terhadap beras di wilayah Kedu dalam sepekan terakhir semakin ramai. Hal ini menyusul panen raya di daerah Magelang dan sekitarnya. Ketua Satker Wilayah Magelang, Temanggung, dan Wonosobo Bulog Subdivre Kedu, Bogi Wahyoko Jumat (15/4) mengatakan, dari lima gudang Bulog yang ada di Wonosobo, Temanggung, Magelang, Purworejo, dan Kebumen saat ini … Baca Selengkapnya

Polisi Sindikat Narkoba Berhasil Ditangkap

MAKASAR, Jowonews.com – seorang polisi, Brigadir Polisi (Brigpol) Eddy Chandra yang selama ini terlibat sindikat narkoba dan menjadi buronan Polda Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat berhasil ditangkap di Jakarta. “Saat Pak Kapolri Jenderal Badrodin Haiti dan rombongan transit di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin semalam pukul 22.00, Pak Kapolri sudah menyampaikannya jika buronan yang dicari sudah … Baca Selengkapnya

Gandeng Wartawan, PDIP Jateng Gelar Lomba Mancing

SEMARANG, Jowonews.com – Tingginya minat kalangan wartawan di Semarang dalam memancing ikan mendapat apresiasi bagi banyak kalangan. Tidak sedikit instansi swasta maupun pemerintah yang bersama-sama ikut memancing. Kali ini, euforia memancing ini dimanfaatkan oleh DPD PDIP Jateng untuk menyemarakkan Hari Ulang Tahun ke-43 dan Bulan Bung Karno. DPD PDIP Jateng pun akan menggelar lomba mancing … Baca Selengkapnya

Mutasi Kapolda Jateng, Irjen Pol Condro Kirono Gantikan Irjen Pol Nur Ali

SEMARANG, Jowonews.com – Pucuk pimpinan Polda dipastikan akan terjadi pergantian. Kapolda Jateng yang sekarang dijabat Irjen Pol. Nur Ali akan diganti Irjen Pol. Kepastian itu disampaikan eh Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Jawa Tengah Komisaris Besar Liliek Darmanto di Semarang, Kamis (14/4). “Telegram Rahasia dari Kapolri sudah turun, selanjutnya serah terima jabatan di Mabes Polri,” … Baca Selengkapnya

Djan Faridz Ngadu ke Mahkamah Internasional

JAKARTA, Jowonews.com – Konflik internal PPP sepertinya akan memasuki babak batu. Muktamar islah yang didukung dan dimediasi pemerintah ternyata tak bisa menyatukan kubu yang berseteru. Ketua Umum PPP hasil Muktamar Jakarta, Djan Faridz bahkan akan membawa masalah kepengurusan di Partai Persatuan Pembangunan ke kancah internasional. Dia bahkan menyebut tim kuasa hukumnya sudah menyiapkan dokumen yang … Baca Selengkapnya