Jowonews

Logo Jowonews Brown

Ki Joko Edan Pakai Sabu Selama Dua Tahun Terakhir

SEMARANG, Jowonews.com – Kepolisian Daerah Jawa Tengah menangkap dalang Ki Joko Edan atas dugaan penyalahgunaan narkotika jenis sabu. Wakil Direktur Reserse Narkotika Kepolisian Daerah Jawa Tengah AKBP Cornelius Wisnu Aji Pamungkas mengatakan Ki Joko Edan ditangkap di rumahnya di Pudakpayung, Banyumanik, Kota Semarang.”Hasil tes urine tersangka positif menggunakan narkotika,” katanya di Semarang, Kamis (29/9/2016). Saat menangkap … Baca Selengkapnya

Ki Dalang Joko Edan Pakai Sabu Agar Selalu Fresh!

SEMARANG, Jowonews.com – Ki Dalang Joko Edan atau Djoko Hadiwijoyo (68) harus mendekam di sel tahanan Polda Jateng. Joko Edan diringkus polisi lantaran terlibat kasus penyalahgunaan narkoba. Djoko Edan yang dikenal masyarakat dengan sabetan dan wayang ‘goro-goronya’ itu ditangkap petugas Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Kepolisian Daerah Jawa Tengah (Polda Jateng) di tempat tinggalnya di Kawasan … Baca Selengkapnya

Dalang Kondang Ki Joko Edan Digerebek Polisi Usai Nyabu

SEMARANG, Jowonews.com – Dalang kondang Ki Joko Edan ditangkap anggota Direktorat Reserse Narkoba Polda Jateng. Jokoditangkap di rumahnya di Jalan Karanganyar, Pudakpayung, Banyumanik pada 27 September 2016. Dari tangan pria bernama asli Djoko Hadi Widjodjo itu polisi menyita barang bukti berupa narkotika jenis sabu seberat 0,3 gram. Dari hasil pemeriksaan, diketahui Ki Joko Edan telah menggunakan … Baca Selengkapnya

Bupati Temanggung Kecewa Konstruksi Atap Pasar Candiroto

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Bupati Temanggung, Bambang Sukarno mengaku kecewa dengan pembangunan Pasar Candiroto. Mengingat konstruksi atapnya dinilai kurang tepat, sehingga tempias saat hujan. “Selain itu, lorong antarlos yang terlalu sempit membuat pembeli tidak nyaman,” katanya usai meresmikan Pasar Candiroto, Temanggung, Jawa Tengah, Kamis (29/9). Ia meminta dinas terkait untuk menganggarkan perbaikan atap pasar dan los … Baca Selengkapnya

Jateng Gagal Penuhi Target Medali PON Jabar

BANDUNG, Jowonews.com – Menjelang penutupan PON Jabar XIX 2016 yang akan dilakukan Kamis (29/9) malam, Jawa Tengah masih bertengger di peringkat empat klasemen perolehan medali. Jateng mengumpulkan 32 emas, 124 perak, dan 118 perunggu. Sehingga total medali yang didapat sebanyak 173 medali. Pencapaian ini masih jauh dari target yang diharapkan sebelumnya dimana untuk emas misalnya … Baca Selengkapnya

Bukit Longsor, 313 Warga Mlaya Banjarnegara Ngungsi

BANJARNEGARA, Jowonews.com – Sebanyak 313 warga Dusun Kaliwadas Desa Mlaya Kabupaten Banjarnegara terpaksa harus mengungsi akibat longsor di perbukitan yang berada di atas permukiman yang mengancam rumah-rumah warga. “Mereka mengungsi di empat titik pengungsian. Selain rumah mereka terancam longsoran, jalan menuju Dusun Kaliwadas, Desa Mlaya, Kecamatan Punggelan, juga tertutup material longsoran,” kata Kepala Pelaksana Harian … Baca Selengkapnya

Mantan Manajer Persis Solo Diperiksa Kejari

SOLO, Jowonews.com – Mantan Manajer Persis Solo Waseso diperiksa Kejaksaan Negeri Surakarta, karena diduga terlibat kasus pemalsuan tanda tangan pencairan dana tabungan Bank UOB di Jalan Urip Soemohardjo, Jebres. Kasat Reskrim Polres Kota Surakarta Kompol Saprodin menyatakan, penyidik Polres Surakarta telah melimpahkan kasus dugaan pemalsuan tanda tangan pencairan dana senilai Rp23 miliar dengan tersangka Waseso … Baca Selengkapnya

Serapan Beras Bulog Cenderung Menurun

PURWOKERTO, Jowonews.com – Pengadaan pangan yang dilakukan Perusahaan Umum Badan Urusan Logistik (Bulog) Subdivisi Regional Banyumas, Jawa Tengah, telah mencapai 72.820 ton setara beras. Hal ini disampaikan oleh Kepala Bulog Subdivre Banyumas Setio Wastono. “Pada tahun 2016 ini, prognosa pengadaan pangan untuk Bulog Banyumas sebesar 85.000 ton setara beras atau dinaikkan dari prognosa awal yang … Baca Selengkapnya