Jowonews

Logo Jowonews Brown

Empat Juta Warga Jateng Belum Memiliki KTP-e

SEMARANG, Jowonews.com – Sebanyak empat juta warga di Jateng belum memiliki KTP elektronik demikian disampaikan Dinas Tenaga Kerja Transmigrasi, dan Kependudukan (Disnakertransduk) Jawa Tengah. Kepala Disnakertransduk Jawa Tengah (Jateng), Wik Bintang, menyatakan pencapaian program kartu tanda penduduk elektronik (KTP-e) masih mencapai 80%. “Masih kurang 20 persen atau sekitar empat juta warga yang belum memiliki KTP-e,” … Baca Selengkapnya

Pj Walikota/ Bupati Dari Provinsi Dinilai Lebih Netral

Semarang, Jowonews.com – Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) langsung di kota/kab di Jateng yang direncanakan Desember nanti  diharapkan segera menunjuk Pejabat (Pj) Sementara dari kalangan pemerintah Provinsi Jateng. Penunjukkan Pj sekelas eselon II dari Pemprov dirasa bisa mencegah terjadinya praktik keperpihakan terhadap salah seeorang calon. Menurut Pengamat Politik dari Undip M. Yulianto, pilkada yang diselenggarakan secara langsung … Baca Selengkapnya

Tunjangan Perumahan Anggota DPRD Jateng Naik

Gedung Berlian DPRD Jateng. (Foto : Simpanglima.wordpress)

Semarang, Jowonews.com – Tunjangan Perumahan (TP) untuk 95 anggota dewan pada tahun 2014 masing-masing mendapatkan Rp 12 juta, tahun ini akan mendapatkan Rp 17 juta. Artinya tunjangan perumahan untuk anggota DPRD Jateng pada tahun 2015 dipastikan naik. Ketua DPRD Jateng Rukma Setyabudi saat dikonfirmasi wartawan menegaskan, TP itu hanya untuk anggota saja. Sedangkan untuk dirinya, … Baca Selengkapnya

Dewan Jateng Gelar Rapat Liar

Semarang, Jowonews.com – Hasil konsultasi DPRD Jateng ke Kementrian Dalam Negeri (Kemendagri) tanggal 30 Oktober sudah jelas bahwa pembentukan alat kelengkapan dewan pada tanggal 22 Oktober tidak sah. Pasalnya, pembentukan AKD tidak lolos substansi prosedur dan materi. Namun, meski tidak sah, sejumlah komisi di DPRD Jateng masih menggelar rapat kerja secara liar. Ironisnya, rapa yang … Baca Selengkapnya