Jowonews

Logo Jowonews Brown

Gempa Bantul Picu Gempa Manggarai

BANTUL, Jowonews.com– Meski tidak menimbulkan korban jiwa namun gempa Bantul ternyata mampu memicu gempa lain. Beberapa menit usai gempa Bantul terjadi gempa di Manggarai Barat. Kepala Seksi Data dan Informasi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Klimatologi Kelas 1 Sumawan di Kupang mengatakan, gempa Manggarai Barat terjadi pada pukul 19.07.57 WITA. Gempa ini hanya … Baca Selengkapnya

Buruh Demak Minta Sesuai KHL

buruh di jateng (Foto : Kompas)

DEMAK, Jowonews.com – Para buruh membuktikan ancaman mereka bahwa mereka akan terus menuntut kenaikan upah sesuai dengan kebutuhan hidup layak (KHL). Rabu kemarin (11/11) mereka mengepung pendopo kabupaten Demak guna menuntut perbaikan upah. Aksi mereka dimulai dengan melakukan konvoi dari Karangawen menuju Mranggen, setelah itu mereka baru menuju kearah Demak dan berakhir di pendopo kabupaten. … Baca Selengkapnya

Gempa Bantul Tak Pengaruhi Magma Merapi

MAGELANG, Jowonews.com – Sejumlah pihak sempat mengkhawatirkan gempa 5.6 SR di Bantul Rabu malam pukul 18:45:25 WIB akan menggoyang magma di perut Gunung Merapi. Menepis kekhawatiran ini, Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) menyatakan gempa Bantul tidak berdampak ke Gunung Merapi. “Gempa Bantul sampai saat ini tidak berpengaruh terhadap aktivitas Gunung Merapi. Status Merapi … Baca Selengkapnya

Incumbent Paling Banyak Melanggar

SRAGEN, Jowonews.com – Sedikitnya 12 pelanggaran terjadi  dalam proses tahapan pemilihan kepala daerah (pilkada) di Sragen. Bahkan 9 diantaranya merupakan temuan resmi Panwaslu dan 3 pelanggaran aduan masyarakat. Ironisnya pelanggaran tersebut didominasi dari pihak incumbent. Koordinator Divisi Penanganan dan Penindakan Panwaslu Sragen Heru Cahyono mengatakan,memang dari hasil pemantauan dan pengawasan terhadap proses tahapan pilkada, Panwaslu menemukan ada … Baca Selengkapnya

Semrawut, Penataan Jendsud Mendesak

SALATIGA, Jowonews.com- Penataan Jalan Jenderal Sudirman ( Jensud), Salatiga dinilai sangat mendesak. Karena jalan protokol itu semakin bertambah semrawut. Perubahan menjadi jalan searah pun tidak berpengaruh apa-apa. “Perlu dikaji dan ditata ulang kembali Jalan Jenderal Sudirman, karena semakin semrawut. Terlebih pada hari-hari tertentu ( libur), tambah parah,” ujar Ketua KNPI Salatiga Fauzi Arkan SAg,Mag, Rabu … Baca Selengkapnya

Gempa Bantul Terasa Sampai Jawa Barat

MAGELANG, Jowonews.com– Meski tidak menimbulkan kerusakan berarti gempa Bantul ternyata bisa dirasakan hingga Jawa Barat dan Jawa Timur. Masyarakat bahkan berhamburan keluar rumah saat merasakan guncangan keras. Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB Sutopo Purwo Nugroho menyatakan guncangan gempa terasa keras di daerah-daerah selatan Provinsi DIY, Jawa Tengah, sebagian Jawa Barat dan Jawa Timur. … Baca Selengkapnya

Gempa Bantul Tak Berpotensi Tsunami

MAGELANG, Jowonews.com– Gempa bumi berkekuatan 5.6 SR terjadi di Bantul, Provinsi DI Yogyakarta, Rabu malam pukul 18:45:25 WIB. Pusat gempa berada di 120 km barat daya Bantul. Meski tidak ada korban jiwa dan kerugian materiil ini gempa ini sempat menimbulkan kepanikan masyarakat. Getaran akibat gempa berlangsung sekitar 10 detik. Tidak hanyaa warga Yogyakarta, getaran gempa … Baca Selengkapnya

Tidak Diberi Uang , 30 Persen Pemilih Ogah ke TPS

UNGARAN, Jowonews.com –  Angka partisipasi pemilih yang ditargetkan 77,5 persen di Jateng terancam tak tercapai. Pengamat Politik dari Undip, Teguh Yuwono mengatakan, dari hasil penelitian terhadap perilaku pemilih, menunjukkan beberapa temuan yang membuat angka partisipasi kurag dari 60 persen pada pilkada mendatang. Ia menegaskan, keberhasilan pemilu bukan dilihat dari tingginya angka partisipasi pemilih. Melainkan kekondusifitasan … Baca Selengkapnya