Jowonews

Logo Jowonews Brown

Asuransi Fiktif, 14 Eks Anggota DPRD Kota Semarang Dituntut Bervariasi

Semarang, Jowonews.com – 14 mantan anggota DPRD Kota Semarang menghadapi sidang tuntutan perkara asuransi fiktif tahun 2003. Para legislator periode 1999-2004 tersebut dituntut dengan hukuman penjara yang bervariasi. Dalam sidang yang digelar secara terpisah, Jaksa Penuntut Umum Dadang Suryawan menyatakan para terdakwa terbukti bersalah melanggar pasal 3 UU Nomor 31 tahun 1999 sebagaimana diubah UU … Baca Selengkapnya

Komisi I DPR Bentuk Panja Pencurian Pulsa

Jakarta, Jowonews.com—Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI akhirnya membentuk Panitia Kerja (Panja) pencurian pulsa. Panja tersebut dibentuk karena munculnya permasalahan pencurian pulsa yang dikeluarkan oleh masyarakat secara luas pada pertengahan tahun 2011. “Pulsa masyarakat sebagai pengguna jasa layanan telekomunikasi berkurang dengan modus yang beragam antara lain, menerima pesan pendek (SMS) berisi tawaran konten, kuis, undian, atau … Baca Selengkapnya

Jangan Ada Politisasi Konflik KPK dan Polri

Pramono Anung Wibowo. (Foto : DPR)

JAKARTA, Jowonews.com—Politikus senior Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Ir. H. Pramono Anung Wibowo, MM menyampaikan pandangannya terkait konflik yang terjadi di dua lembaga nasional, yakni Kepolisian Republik Indonesia (Polri) dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Menurut pria asal Kediri, Jawa Timur ini, yang harus menjadi perhatian bagi segenap elemen bangsa adalah selalu menjaga kedua lembaga tersebut, … Baca Selengkapnya

KPU Jateng Tunggu Revisi UU, Sosialisasi Partai Digenjot

Surat Suara Pilkada

SEMARANG, Jowonews.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jateng masih menunggu revisi UU Pilkada di DPR. Jika tepat waktu, revisi tersebut bisa selesai pada akhir masa sidang kedua pada 18 Februari. Jika ada perubahan proses Pilkada, maka Partai Politik (Parpol) akan tetap digenjot. Sebab aturan-aturan usai pendaftaran bakal calon (Balon) harus sesuai efisiensi program. Ketua KPU … Baca Selengkapnya

Tiga Pengguna Sabu Diringkus Polisi Kudus

Kudus, Jowonews.com – Tiga pemakai sabu-sabu yang berasal dari Kabupaten Kudus, Jepara dan Pati, berhasil ditangkap Polisi beserta barang bukti berupa sabu-sabu serta alat hisap. Tersangka yang ditangkap lebih awal, Guntur Budi Kurniawan (30) warga Desa Rendeng, Kecamatan Kota, Kudus, pada Senin (19/1) di SPBU Prambatan Kudus.  “Dari keterangan tersangka tersebut, kami berhasil menangkap lagi … Baca Selengkapnya

KPU Kendal Belum Anggarkan Pilkada Putaran Dua

Kendal, Jowonews.com – KPU Kendal belum menganggarkan dana pilkada putaran kedua. Lembaga penyelenggara pemilu ini baru menganggarkan pilkada putaran pertama sebesar Rp21 miliar. KPU baru akan menganggarkan pilkada putaran kedua pada 2016 mendatang. “Kemungkinan pengusulan penganggaran pada akhir tahun ini,” ujar anggota KPU Kendal Fahroji, Selasa (27/1/2015). Fahroji mengaku saat ini pihaknya mulai melakukan sosialisasi … Baca Selengkapnya

Rehabilitasi Darurat Jembatan Ploso Kudus Dipercepat

Jembatan Ploso Kudus. (Foto : JN04)

Kudus, Jowonews.com – Perbaikan darurat Jembatan Ploso, di Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus, yang mengalami kerusakan dikebut menyusul musim hujan yang sering kali mengguyur kota setempat. Apabila turun hujan, maka aktivitas pekerja tentu harus dihentikan karena dikahwatirkan arus air sungai yang cukup deras justru menimbulkan korban jiwa. “Oleh karena itu, perbaikan sementara menyusul longsornya sandaran jembatan … Baca Selengkapnya

Staf Gadungan Jokowi Digelandang ke Polda Jateng

Penjahat DIdor Polisi

Semarang, Jowonews.com – Seorang pria yang mengaku sebagai staf khusus Presiden Joko Widodo dipolisikan. Pria bernama Supardi warga Graha Persada Sentosa Blok B4 Nomor 9, Kaliabang Tengah, Bekasi Utara, Kota Bekasi, tersebut diduga hendak menipu Gubernur Ganjar Pranowo. Supardi di bawa ke Mapolda Jateng, Selasa (27/1), untuk dimintai keterangan serta dicek kebenaran identitas diri yang … Baca Selengkapnya