Jowonews

Logo Jowonews Brown

Legislator Desak Pemprov dan Pemkot/Pemkab Realokasi Anggaran untuk APD Tenaga Medis

JAKARTA, Jowonews.com – Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus mendesak Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kabupaten/Kota untuk merealokasi anggaran belanja pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) untuk alat pelindung diri (APD) tenaga medis. “Tidak hanya APD tenaga medis, tapi peralatan dan kebutuhan lain yang sangat dibutuhkan untuk melindungi tenaga medis dan masyarakat dari ancaman … Baca Selengkapnya

Wali Kota: Realisasikan Program Pemkot Magelang Melalui Gotong Royong

MAGELANG, Jowonews.com — Wali Kota Magelang Sigit Widyonindito mengajak semua kalangan masyarakat setempat untuk merealisasikan berbagai program pembangunan melalui semangat bergotong royong. “Pencanangan (Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat, red.) ini tidak sekadar seremonial, tapi bagaimana kita bekerja bersama, bergotong royong dalam berbagai aspek kehidupan bermasyarakat, utamanya merealisasikan program Pemerintah Kota Magelang,” kata dia di sela … Baca Selengkapnya

Tingkatkan Produktivitas Masyarakat, Pemkot Magelang Optimalkan Potensi dan Sumber Daya

MAGELANG, Jowonews.com — Pemerintah Kota Magelang, Jawa Tengah meningkatkan produktivitas berbagai kalangan masyarakat dengan mengoptimalkan pemanfaatan potensi dan sumber daya kota itu. “Itulah tema Hari Jadi Kota Magelang tahun ini, ‘Magelang Produktif dan Cerdas’, yang bertujuan menggerakkan seluruh elemen masyarakat agar bersama-sama meningkatkan produktivitas dengan memaksimalkan segala potensi dan sumber daya,” kata Wali Kota Magelang … Baca Selengkapnya

PKL di Magelang Diminta Jaga Kebersihan

MAGELANG, Jowonews.com — Pemerintah Kota Magelang mengingatkan para pedagang kali lima di sejumlah pusat kuliner untuk menjaga kebersihan lingkungan tempat berjualan mereka supaya konsumen merasa nyaman dan suasana kota tetap rapi serta tertib. “Kami berikan pembinaan ini agar PKL tambah wawasan tentang higienis, sanitasi, dan paham tugas yang dilakukan oleh Satpol PP untuk penertiban,” kata … Baca Selengkapnya

Hendi Akui Dua Kali Bertemu Pembobol Kasda

SEMARANG, Jowonews.com – Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi mengakui pernah dua kali bertemu dengan terdakwa kasus pembobolan dana kas daerah pemerintah kota setempat senilai Rp26,7 miliar Diah Ayu Kusumaningrum. Hal tersebut disampaikan Hendrar ketika diperiksa sebagai saksi dalam sidang di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Semarang, Jawa Tengah, Rabu. Menurut Hendrar, pertemuan tersebut salah satunya dilakukan … Baca Selengkapnya

Pemkot Pekalongan Targetkan PAD PBB Rp 9,2 M

PEKALONGAN, Jowonews.com – Pemerintah Kota Pekalongan Jawa Tengah pada 2016 menargetkan pendapatan asli daerah (PAD) dari sektor Pajak Bumi dan Bangunan Rp9,2 miliar atau naik dibanding tahun 2015 sebesar Rp8,3 miliar. Kepala Bidang PBB dan Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) Dinas Pendapatan dan Pengelolaan Aset Daerah (DPPKAD) Kota Pekalongan Dede Umi Hani … Baca Selengkapnya

Pejabat Pemkot Penerima Suap Tertawa Dihukum 2,5 Tahun

SEMARANG, Jowonews.com – Mantan Kepala UPTD Kas Daerah Pemerintah Kota Semarang Suhantoro dijatuhi hukuman 2,5 tahun penjara atas suap yang diterima berkaitan dengan simpanan dana milik pemerintah daerah setempat di Bank Tabungan Pensiunan Nasional (BTPN). Hukuman yang dibacakan Hakim Ketua Torowa Daeli dalam sidang Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Semarang, Selasa, lebih ringan dari tuntutan jaksa … Baca Selengkapnya

Kejagung Serahkan Bangunan “Dalem Joyokusuman” Ke Pemkot

SOLO, Jowonews.com – Kejaksaan Agung secara resmi menyerahkan bangunan cagar budaya “Dalem Joyokusuman” di Kelurahan Gajahan, Pasar Kliwon, kepada Pemerintah Kota Surakarta, Jawa Tengah untuk dilestarikan bagi kepentingan masyarakat. Bangunan yang tidak ternilai harganya tersebut, sebelumnya milik Kepala Bulog Widjanarko Puspoyo yang dirampas oleh Negara karena kasus korupsi, dan kini sudah menjadi salah satu aset … Baca Selengkapnya