Jowonews

Logo Jowonews Brown

Februari, DPRD Jateng Seleksi Anggota KPID

SEMARANG, Jowonews.com – Masa kerja tujuh anggota Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Jawa Tengah pada 14 Februari 2017 mendatang akan habis. Provinsi Jawa Tengah segera membuka lowongan bagi masyarakat untuk menjadi anggota KPID Jateng periode 2017-2020. Rencana rekrutmen anggota KPID Jateng periode 2017-2020 itu diungkapkan langsung oleh Wakil Ketua Komisi A (Bidang Hukum dan Pemerintahan) … Baca Selengkapnya

Tiga Anggota FPKB Segera Dilantik

SEMARANG, Jowonews.com –Tiga kader Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menurur rencana akan dilantik menjadi anggota DPRD Jateng dalam Rapat Paripurna Istimewa di Gedung Berlian, Senin (21/12) besok. Tiga anggota PKB tersebut dilantik sebagai pengganti antar waktu (PAW) tiga anggota FPKB DPRD Jateng yang maju dalam pilkada 9 Desember 2015. Kepala Bagian Humas dan Protokol Sekretariat DPRD … Baca Selengkapnya

Penyerapan APBD Kab. Gunung Kidul Belum Maksimal

GUNUNG KIDUL, Jowonews.com – Pemerintah Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mengupayakan agar penyerapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah yang hingga November lalu baru mencapai 73,35 persen bisa lebih maksimal. Penjabat Sekda Kabupaten Gunung Kidul Supartono di Gunung Kidul, Rabu, mengatakan pihaknya akan berusaha maksimal untuk penyerapan anggaran agar maksimal sampai akhir tahun 2015. “Saat … Baca Selengkapnya

Solo Disebut Lebih Siap Jadi Provinsi Daripada Madura

Juliyatmono-Rohadi Widodo

SOLO, Jowonews.com – Wilayah eks Karesidenan Surakarta dengan tujuh kabupaten/kota lebih siap menjadi provinsi ketimbang Madura. Hal itu dilihat dari luas wilayah, jumlah penduduk, pendapatan perkapita, APBD, dan lain sebagainya. Apalagi daerah sekitar seperti di Jawa Timur seperti Magetan, Ngawi, dan Pacitan juga siap bergabung. “Sepuluh tahun lalu ketika wacana Provinsi Surakarta mengemuka, dalam diskusi … Baca Selengkapnya

Rusunawa Ungaran Siap Huni 2016

SEMARANG, Jowonews.com -Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menargetkan rumah susun sederhana sewa atau rusunawa di Ungaran, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah siap huni awal 2016. “Kemajuan pembangunan sudah 95 persen, tinggal ‘finishing’ (pekerjaan penyelesaian) Target selesai sekitar tanggal 20 Desember sehingga siap huni awal 2016,” Kepala Satker Penyediaan Rumah Susun Direktorat Jenderal Penyediaan Perumahan … Baca Selengkapnya

Presiden Tak Hadiri Deklarasi Provinsi Madura

BANGKALAN, Jowonews.com – Presiden RI Joko widodo dipastikan tidak akan menghadiri deklarasi pembentukan Provinsi Madura yang digagas oleh Panitia Persiapan Pembentukan Provinsi Madura (P4) di Gedung Ratoh Ebu, Bangkalan, Jawa Timur, Selasa. “Sesuai dengan jadwal kunjungan yang disampaikan oleh Paspampres kepada kami, presiden hanya melakukan kunjungan kerja ke lokasi penggalangan kapal di Bangkalan,” kata Komandan … Baca Selengkapnya

Bansos Disunat, Warga Ngamuk

KAJEN, Jowonews.com – Ratusan warga Dukuh/Desa Sijeruk Kecamatan Sragi, Kabupaten Pekalongan mengamuk di balai desanya. Pasalnya, mereka emosi karena dana bantuan sosial (Bansos) dari APBD Jateng tahun 2015 sebesar Rp 50 juta disunat oleh Kepala Dusun (Kadus) Sugiyanto. Padahal, dana itu seharusnya untuk pembangunan drainase yang rusak parah. Dari total bantuan Rp 50 juta, oleh … Baca Selengkapnya

Sekda Pemalang Tak Hadiri Rakor Pilkada

SEMARANG,Jowonews.com – Sekretaris Daerah Pemalang Budhi Rahardjo yang diduga melakukan intervensi petugas panitia pengawas kabupaten setempat menjelang pemilihan kepala daerah, tidak menghadiri rapat koordinasi persiapan pilkada di kantor Pemerintah Provinsi Jawa Tengah, di Semarang, Selasa. Dalam rapat koordinasi persiapan pilkada yang dipimpin Wakil Gubernur Jateng Heru Sudjatmoko itu, Sekda Pemalang Budhi Rahardjo diwakili Kepala Badan … Baca Selengkapnya