Jowonews

Logo Jowonews Brown

Penurunan PAD Pemprov tak Rasional

SEMARANG, Jowonews.com – Anggota Komisi C DPRD Jateng Jamaludin menyampaikan, penurunan proyeksi PAD ini kurang rasional dan patut dipertanyakan. Karena rencana ABPD untuk 2017 dan 2018 mengalami peningkatan.“Seharusnya kenaikan target APBD berimplikasi juga pada peningkatan target PAD,” ujarnya. Ia menambahkan penurunan target PAD ini menunjukan pesimisme pemerintah dalam membuat rencana proyeksi pendapatan. Pada arah kebijakan … Baca Selengkapnya

Ratusan DPR PKB Sumbangkan Gaji ke Korban Bencana Jateng

SEMARANG, Jowonews.com –Sekjen DPP PKB H Abdul Kadir Karding mengungkapkan, demi meringankan korban bencana di jateng, 47 anggota FPKB DPR RI telah menyumbangkan gaji pokok ke-13 mereka kepada korban bencana di Jateng. Sumbangan tersebut akan diserahkan kepada korban bencana secara langsung dan lewat Pemkab setempat. “Gaji pokok tiap anggota DPR RI sebesar Rp 16 juta. … Baca Selengkapnya

Ceroboh, Pemotongan Belanja Langsung 25 Persen Rawan Masalah

SEMARANG, Jowonews.com – Pemotongan anggaran belanja langsung 2016 sebesar 25 persen di semua Satuan Kerja Pemerintah Daerah (SKPD) dinilai tidak etis oleh DPRD Jateng. Sebab pemotongan dilakukan saat program-program sedang berjalan dan sudah ditetapkan dalam Perda. Ketua DPRD Jateng Rukma Setyabudi mengatakan, pemotongan anggaran belanja langsung dilakukan dalam rangka penghematan. Pihaknya mendukung penghematan, namun tidak … Baca Selengkapnya

Konflik AKD DPRD Jateng Belum Kelar, PMII Geruduk Gedung Berlian

Aksi Mahasiswa di Gedung Berlian, kamis. (Foto : Jowonews)

Semarang, Jowonews.com – Puluhan mahasiswa dari Persatuan Mahasiswa Muslim Indonesia (PMII) Kota Semarang, Kamis (6/11) hari ini melakukan aksi demonstrasi di Gedung DPRD Jateng. Dalam aksi yang berlangsung sekitar pukul 11.00 mereka menuntut konflik alat kelengkapan dewan (AKD) segera diakhiri. Pantauan Jowonews, mereka ditemui oleh anggota Fraksi Partai Gerindra, Sriyanto dan anggota Fraksi Partai Demokrasi … Baca Selengkapnya

Program Infrastruktur Ganjar Terganjal Konflik AKD DPRD Provinsi

Gedung Berlian DPRD Jateng. (Foto : Simpanglima.wordpress)

Semarang, Jowonews.com – Program pembangunan infrastruktur Gubernur Jateng H Ganjar Pranowo untuk tahun anggaran 2015 terancam gagal total. Pasalnya, hal itu akan terjadi apabila konflik pembentukan alat kelengkapan dewan (AKD) di DPRD Jateng, yang sampai sekarang masih berlangsung tidak ada titik temu. Kemungkinan itu juga diakui oleh Ketua DPRD Jateng Rukma Setyabudi kepada wartawan, Kamis … Baca Selengkapnya

Cari Solusi Kisruh Alat Kelengkapan, Dewan Jateng Akan Konsultasi ke Jakarta

Gedung Berlian DPRD Jateng. (Foto : Simpanglima.wordpress)

Semarang,Jowonews.com – Pimpinan DPRD Jateng akan melakukan konsultasi ke kementrian dalam negeri (Depdagri) pada tanggal 29-30 Oktober. Langkah itu sebagai salah satu upaya mencari solusi terkait konflik alat kelengkapan DPRD. Rencana konsultasi pada hari Rabu- Kamis-itu diungkapkan Ketua DPRD Jateng Rukma Setya Budi. “Rencananya hari Rabu/Kamis ini, pimpinan dewan juga akan berangkat semua ke Kemendagri … Baca Selengkapnya

Langgar Tatib, Jumlah Anggota Komisi di DPRD Jateng Hanya 12

Gedung Berlian DPRD Jateng. (Foto : Simpanglima.wordpress)

Semarang, Jowonews.com – Jumlah anggota masing-masing komisi di DPRD Jateng hanya 12 orang sebagai buntut kekisruhan rapat paripurna penetapan alat kelengkapan dewan, Rabu (22/10). Total, dari 5 komisi DPRD Jateng, berarti ada 60 orang. Kalau ditambahkan dengan 5 pimpinan dewan yang tidak masuk dikomisi, total ada 65 orang. Mereka yang kedepan akan menjalankan fungsi kedewanan.Sedangkan … Baca Selengkapnya